Perubahan Desa dan Penerapan Kebijakan Orde Baru di Blitar Barat (1969-1983 an)


Muhammad Rifki Amirudin(1*), Grace Tjandra Leksana(2)

(1) Universitas Negeri Malang, Indonesia
(2) Universitas Negeri Malang, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menarasikan arah kebijakan pembangunan desa pada masa Orde Baru serta bentuk-bentuk penerapan kebijakan pemerintahan Presiden Soeharto di Blitar Barat pada tahun 1969 hingga 1983 an. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh munculnya Blitar Barat sebagai salah satu wilayah yang berhasil dalam pelaksanaan program modernisasi dan pembangunan pada awal pemerintahan Orde Baru. Program modernisasi yang didahului pembersihan orang-orang komunis menjadi paradoks menarik untuk diteliti. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian sejarah yang meliputi pemilihan topik, heuristik, kritik, interpretasi, dan historiografi dengan menggunakan pendekatan sejarah sosial yang dilakukan dengan interpretasi dari arsip, koran, dan artikel. Penelitian ini menemukan fakta bahwa fokus utama pembangunan pemerintah Orde Baru di Blitar Barat pada tahun 1969 hingga 1983 an dilakukan dalam bidang pangan dan papan. Pada masa tersebut pemerintah berhasil melakukan perbaikan pertanian, pengendalian jumlah penduduk, serta membangun beberapa infrastruktur penunjang lainnya. Keberhasilan ini tidak terlepas dari gaya pemerintahan Orde Baru yang otoriter dan bersifat Top-Down


Full Text:

PDF

References


Abdul syukur, et al. (2010). Indonesia dalam arus sejarah jilid 8. PT Ichtiar Baru van Hoeve.

Aris Devi Puspita Sari, A. A. (2014). Kebijakan Pemerintah Orde Baru Tentang Perkawinan Dini Di Jawa Timur Tahun 1974-1980 Sebagai Usaha Pengendalian Laju Pertumbuhan Penduduk. Journal Pendidikan Sejarah, 2(1).

Angkatan bersenjata, 11 april 1969, produksi beras di Djatim telah meningkat dua kali lipat.

Bahan seminar desa Pancasila, 1969. Arsip Komando Daerah Militer V/ Brawijaya, Inventarisasi 316-a. Museum Brawijaya, Malang, Indonesia

Dewi, V. K., & Kasuma, G. (2014). PEREMPUAN MASA ORDE BARU (STUDI KEBIJAKAN PKK dan KB TAHUN 1968-1983). VERLEDEN: Jurnal Kesejarahan, Vol. 4, No, 157–172.

Eef Saefulloh, Wasman, dan D. I. N. A. (2018). PERAN KOPERASI DALAM MEWUJUDKAN PEMBANGUNAN EKONOMI KERAKYATAN. 3(1), 430–439.

Gultom, F., & Harianto, S. (2021). Revolusi Hijau Merubah Sosial-Ekonomi Masyarakat Petani. TEMALI: Jurnal Pembangunan Sosial, 4(2), 145–154. https://doi.org/10.15575/jt.v4i2.12579

Hadi, D. W., & Kusuma, G. (2012). Propaganda Orde Baru 1966-1980. Jurnal Sosioteknologi, 1, 40–50. www.journal.unair.ac.id/filerPDF/4_jurnal propaganda_dwiwahyonohadi.pdf

Ibrahim, M. K. dan H. (2012). Sejarah dan Perkembangan Sistem Pemerintahan Desa. Model Penataan Kampung Adat Di Kabupaten Siak, 33–50.

Iskandar, A. H. (2020). SDGs DESA: Percepatan Pencapaian Tujuan Pembangunan Nasional Berkelanjutan. Yayasan Pustaka Obor Indonesia. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=yfoIEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA1&dq=sdgs+desa+&ots=YHyMw8uFdI&sig=kj4y3F0PcflOoHPZRuRnogv2280&redir_esc=y#v=onepage&q=sdgs desa&f=false

Kuntowijoyo. (2001). Pengantar Ilmu Sejarah (cet. 4). bentang budya.

Laporan Hasil Kemajuan Repelita I Kabupaten Blitar, 1970-1974. Arsip Komando Daerah Militer V/ Brawijaya, Inventarisasi 316-a. Museum Brawijaya, Malang, Indonesia.

Marbun, B. N. (1988). Proses Pembangunan Desa: Menyongsong Tahun 2000. Penerbit Erlangga.

Muhammad Donni Rizki. (2023). IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBANGUNAN ORDE BARU MELALUI PROGRAM KELUARGA BERENCANA: STUDI KASUS DI JAWA TIMUR PERIODE 1970an-1996 (Issue July).

Muhammad Rifki Amirudin, Athifa Raissa Putri, Nadila Farah Dibah, Rosyidul Awwab, Slamet Sujud Purnawan Jati, Arif Subekti, G. L. (2022). Pancasila Village: A New Order Strategy for Village Prosperity in Blitar, East Java, 1968 – 1985. 61–69. https://doi.org/10.2991/978-2-494069-63-3

Nordholt, H. S. (dkk). (2005). OUTWARD appearances: trend, identitas, dan kepentingan. LKiS.

Nur, S., Joko, B. W., Boja, S. M. K. M., & Tengah, J. (2017). Pencitraan Soeharto dalam Buku Andai Pak Harto Nyapres, Kupilih! (Kebosanan Orang-Orang Pinggiran Menanti Kemakmuran) dalam Perspektif Analisis Wacana Kritis van Dijk. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 6(2), 139–151.

Patra, N. E. (2017). Dampak revolusi hijau pada masa orde baru di kabupaten gunungkidul tahun 1971-1976. 151–173.

Pristiandaru, D. L. (2023). SDGs Desa: Pengertian, Peraturan, dan Tujuannya. Kompas.Com. https://lestari.kompas.com/read/2023/06/08/120000486/sdgs-desa--pengertian-peraturan-dan-tujuannya?page=all

Puspitasari, A. F. (2015). Implementasi Program Kb Di Surabaya Tahun 1974-1979. AVATARA, e-Journal Pendidikan Sejarah, 151(3), 10–17.

Rahmawati, R. (2022). Repelita: Sejarah Pembangunan Nasional Di Era Orde Baru. ETNOHISTORI: Jurnal Ilmiah Kebudayaan Dan Kesejarahan, IX (2), 36–42.

Sihite, R. (2003). Kekerasan Negara Terhadap Perempuan. Jurnal Kriminologi Indonesia I Juli, 3(I), 33–42.

Strategi Dasar Era Pembangunan 25 Tahun. (1973). C.V. Sumadjaja.

Suwondo Arif, S. (1999). Pembangunan Lima Tahun Di Propinsi Jawa Timur 1969-1988. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Syahrie, S. P. (2009). Politik Pembangunan Orde Baru: Industrialisasi, Swastanisasi, Dan Pertumbuhan Ekonomi. Jurnal Sejarah Lontar, 6(1), 1–11.

Utama, A. S., & Dewi, S. (2018). Pancasila sebagai Ideologi Bangsa Indonesia serta Perkembangan Ideologi Pancasila Pada Masa Orde Lama, Orde Baru, dan Era Reformasi. 13(1). https://doi.org/10.31227/osf.io/7y9wn

Yudha, B. (1976, September). Empat Kabupaten di Jatim Terima Panji2 Penghargaan.

Yunianto, D. (2021). Analisis pertumbuhan dan kepadatan penduduk terhadap pertumbuhan ekonomi. Forum Ekonomi, 23(4), 688–699. https://doi.org/10.30872/jfor.v23i4.10233

Zayanti Mandasari, Djaenuri, A., & Alamsyah, M. N. (2011). Politik Hukum Pemerintahan Desa; Studi Perkembangan Pemerintahan Desa Di masa Orde Lama, Orde Baru, Dan Reformasi. Modul, 03(02), 1–34.




DOI: https://doi.org/10.15575/hm.v8i1.32191

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Historia Madania: Jurnal Ilmu Sejarah is Indexed By:

       OpenAIRE                             

All publications by Historia Madania: Jurnal Ilmu Sejarah are licensed under a
Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License