Uji Kualitas Ubi Beberapa Klon Kentang Hasil Persilangan untuk Bahan Baku Keripik


Helmi Kurniawan(1*), Tarkus Suganda(2)

(1) Balai Penelitian Tanaman Sayuran, Indonesia
(2) Fakultas Pertanian Universitas Padjadjaran, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan menguji kualitas ubi beberapa klon kentang hasil persilangan sebagai bahan baku keripik. Penelitian dilakukan mulai Bulan Mei sampai Bulan Juli 2013 di Laboratorium Pasca Panen Balai Penelitian Tanaman Sayuran.Rancangan yang digunakan yaitu Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan tiga ulangan. Perlakuan yang diuji terdiri dari 6 klon hasil persilangan dan 3 varietas pembanding. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perbedaan klon kentang memberikan pengaruh terhadap warna, rasa, kerenyahan, dan penampilan keripik yang dihasilkan dan klon kentang terbaik yang memenuhi persyaratan kualitas sebagai bahan baku keripik kentang adalah klon AR 08.


The objective of the research was to determine the quality of potato clones derived fromcrossing for potato chips. The research was conducted from May to July 2013 in Postharvest Laboratory of Research Institute for Vegetables, and arranged in a completely randomized design with tree replications. Quality test of 6 clones derived from crossing and 3 varieties control. The results showed that the difference in potato clones give effect to the color, taste, crispyness, and the appearance of the resulting chips and potato clones that best meet the quality requirements for potato chips was cloned AR 08.


UJI KUALITAS UBI BEBERAPA KLON KENTANG HASIL PERSILANGAN UNTUK BAHAN BAKU KERIPIK

Keywords


klon kentang; uji laboratorium; kualitas; keripik kentang

Full Text:

PDF

References


Abbot, Judih A. dan F. Roger Harker. 2005. Texture. The Horticulture and Food Research Instead Of New Zaeland.

Asgar, A., S.T. Rahayu, Kusmana, dan E. Sofiari. 2011. Uji Kualitas Umbi Beberapa Klon Kentang untuk Keripik. J.Hort. 21(1): 51-59.

Baedhowie, M. dan S. Pranggonawati. 1983. Petunjuk Praktek Pengawasan Mutu Hasil Pertanian. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Direktorat Pendidikan Menengah Kejuruan. 129 Hlm.

Basuki, R.S., Kusmana, dan A. Dimyati. 2005. Analisis Daya Hasil, Mutu, dan Respons Pengguna terhadap Klon 380584, TS-2, FBA-4, I-1085, dan MF-II sebagai Bahan Baku Keripik Kentang. J. Hort. 15(3):60-70.

Budiman, A. 1999. Kebutuhan bahan baku untuk produksi olahan kentang. PT. Indofood Frito-Lay Corp. Makalah Seminar Kebutuhan dan Peluang untuk Pengembangan PHAT Kentang. Bogor Maret 1999.

Gunawan, O.S. 2006. Virulensi dan Ralstonia solanacearum pada Pertanaman Kentang di Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. J. Hort. 16(3):211-218.

Kusmana dan R.S. Basuki. 2004. Produksi dan Mutu Kentang (Solanum tuberosum L.) dan Kesesuaiannya sebagai Bahan Baku Kentang Goreng dan Keripik. J. Hort. 14 (4) : 246-252.

Kusmana dan E. Sofiari. 2007. Seleksi Galur Kentang dari Progeni Hasil Persilangan. Bul. Plasma Nutfah. 13(2):56-61.

Leon, Katherin, D. Mery, dan F. Pedreschi. 2005. Color Measurements in L*a*b* Unit from RGB Digital Unit. Universidad de Santiago de Chile (USACH), Santiago.

Schmehling dan C. Arthur. 2006. Communicating Food Color Effectively with Physical Color Standards in ACS SYMPOSIUM SERIES 983 Color Quality of Fresh and Processed Foods.

Sinaga, R.M. 1992. Pengaruh Jenis Kemasan dan Minyak Goreng terhadap Mutu Keripik Kentang (Solanum tuberosum L.). Bul. Penel. Hort. XXII (1):26-38.

Soekarto, S.T. 1985. Penilaian Organoleptik. Bhatara Karya Aksara, Yogyakarta. 268 Hlm.

Sudarmadji, S., H. Bambang, dan Suhardi. 1997. Analisis Bahan Makanan dan Pertanian. Penerbit Liberty: Yogyakarta. 160 Hlm.

Van Es, A. dan K.J. Hartman. 1987. Structure and Chemical Composition of the Potato in Storage of Potato, in Rastovski, A. Van Es. (Eds.) Pudoc Wageningen. 7 p.

Wibowo. 2006. Peningkatan Kualitas Keripik Kentang Varietas Granola dengan Pengolahan Sederhana. J. Akta Agronesia. 9(2): 102-109.

Zhang Wen-kui. 2010. Effect of Fertilization on Hight Yield Potato Qingshu 2. Science and Technology of Oinghai Agriculture and Forestry, Abstract. En. cnki.com.cn/Article_en/CJFDTOTAL.QHNK20702032.HTM [07-12-2010).




DOI: https://doi.org/10.15575/79

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons Licence

Jurnal Agro (J. Agro: ISSN 2407-7933) by http://journal.uinsgd.ac.id/index.php/ja/index is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.