Penentuan Upah Jasa Endorsement di Media Sosial Tiktok @Aqilahjd dalam Perspektif Fiqh Ijarah


Sherlina Nur Sapitri(1*), Siti Nurfatoni(2)

(1) UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(2) UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


An endorsement is a form of sales promotion to introduce a product or brand carried out by business actors with endorsement service actors, namely endorsers, where this endorser can be called a celebrity endorser with many followers or followers on social media, namely Tiktok. This research is motivated because the author sees facts in the field with a review of existing sharia economic law aims to determine the application of Ijarah Al-a'amal carried out by celebrity Aqillahjd on social media Tiktok. The method used is a case study descriptive method, in this case, the author will explain how the practice of Ijarah Al a'mal Endorsement Services on Tiktok social media by celebrity tiktok @Aqillahjd. The results of this study can conclude that the marketing system through endorsement that has been carried out by celebrity aqillahjd on social media tiktok with business actors (online shop) is not included in the Ijarah Al-amal contract, because there are several pillars and conditions that are not appropriate. So the contract made by celebrity Aqillahjd is more inclined to the Jualah contract.

 

Endorsement merupakan sebuah bentuk promosi penjualan untuk mengenalkan suatu produk atau brand yang dilakukan oleh pelaku usaha dengan pelaku jasa endorsement yaitu endorser, dimana endorser ini bisa disebut sebagai celebrity endorser yang memiliki banyak followers atau pengikut di media sosialnya yaitu Tiktok. Penelitian ini dilatarbelakangi karena penulis melihat fakta dilapangan dengan tinjauan hukum ekonomi syariah yang ada bertujuan untuk mengetahui penerapan Ijarah Al-a’amal yang dilakukan oleh celebrity Aqillahjd di sosial media Tiktok. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif studi kasus, dalam hal ini penulis akan memaparkan bagaimana praktik Ijarah Al a’mal Jasa Endorsement di Sosial Media Tiktok oleh celebrity tiktok @Aqillahjd. Hasil dari penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa sistem pemasaran melalui endorsement yang telah dilakukan oleh celebrity aqillahjd pada sosial media tiktok dengan pelaku usaha (online shop) bukan termasuk kedalam akad Ijarah Al-amal, karena terdapat beberapa rukun dan syarat yang tidak sesuai. Sehingga akad yang dilakukan oleh celebrity Aqillahjd lebih condong kepada akad Jualah.


Keywords


Endorsement: Endorser; Pemasaran; Tiktok; Ijarah Al-a’mal.

References


Adam, Panji. FIKIH MUAMALAH KONTEMPORER Perkembangan Akad-akad dalam Hukum Ekonomi Syariah. Malang: Inteligensia Media (kelompok Intrans Publishing), 2021.

Aksin, Nur. “UPAH DAN TENAGA KERJA (Hukum Ketenagakerjaan dalam Islam).” Jurnal Meta Yuridis, 1 Juli 2018, 72–79. https://doi.org/10.26877/m-y.v1i2.2916.

Alamsyah, Virza Utama, Poltak Sinaga, Gracia Shinta Setyadi Ugut, dan Edison Hulu. “A Phenomenological Study of Beautypreneurs, Theirs Financial Competence Journey.” J-MKLI (Jurnal Manajemen Dan Kearifan Lokal Indonesia) 5, no. 1 (2021): 31–39. https://doi.org/10.26805/jmkli.v5i1.115.

Anshori, Abdul Ghofur. Hukum perjanjian Islam di Indonesia: Konsep, Regulasi, dan Implementasi. Yogyakarta: UGM PRESS, 2018.

Ashoer, Muhammad, Erika Revida, Idah Kusuma Dewi, Marulam MT Simarmata, Nasrullah Nasrullah, Nina Mistriani, Ridha Sefina Samosir, dkk. Ekonomi Pariwisata. Medan: Yayasan Kita Menulis, 2021.

Dariah, Aqillah Jahro. Wawancara dengan Aqillahjd selaku celebrity Endorsement. Diwawancara oleh Sherlina Nursapitri, 12 April 2022.

Djazuli, H. A. Kaidah-Kaidah Fikih: Kaidah-Kaidah Hukum Islam dalam Menyelesaikan Masalah-Masalah yang Praktis. Jakarta: Kencana, 2006.

Fadli, Muhammad Rijal. “Memahami desain metode penelitian kualitatif.” Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum 21, no. 1 (30 April 2021): 33–54. https://doi.org/10.21831/hum.v21i1.38075.

Febriani, Nufian, dan Wayan Weda Asmara Dewi. Perilaku Konsumen di Era Digital: Beserta Studi Kasus. Malang: Universitas Brawijaya Press, 2019.

Firmansyah, M Anang. Pemasaran: dasar dan konsep. Surabaya: Qiara Media, 2019.

Huda, Nurul, Khamim Hudori, Rizal Fahlevi, Badrussa’diyah, Dea Mazaya, dan Dian Sugiarti. Pemasaran Syariah: Teori & Aplikasi. Depok: Kencana, 2017.

Lestari, Ni Putu Emilika Budi, Sri Utami, dan Putu Astri Lestari. “Endorsment Sebagai Trend Media Pemasaran Dalam Dunia Fashion.” SENADA (Seminar Nasional Manajemen, Desain Dan Aplikasi Bisnis Teknologi) 3 (2020): 310–17.

Muhammad, Fauzi, dan Baharuddin Ahmad. Fikih Bisnis Syariah Kontemporer. Jakarta: Prenada Media, 2021.

Nabila, Dhifa, Octavia Elvaretta, Ghoniyatu Zahira, M. Aqib Diema Yorenagea Syarief, Adimas Ryvo, Adhi Noor Julianto, Alim Abdurrachim, dkk. Peradaban Media Sosial di Era Industri 4.0. Malang: Prodi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang bekerjasama dengan Inteligensia Media (Intrans Publishing Group), 2020.

Pradja, Juhaya S. Ekonomi syariah. Bandung: CV Pustaka Setia, 2012.

Rianti, Anggita Desy Mayang, dan Sofi Faiqotul Hikmah. “Analisis Penetapan Ujrah Menurut Ekonomi Islam Studi Kasus BMT UGT Sidogiri Glenmore.” JPSDa: Jurnal Perbankan Syariah Darussalam 1, no. 2 (2021): 182–93. https://doi.org/10.30739/jpsda.v1i2.1015.

Santika, I. Gusti Ngurah Ngurah. “Optimalisasi Peran Keluarga Dalam Menghadapi Persoalan Covid-19: Sebuah Kajian Literatur.” Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial 6, no. 2 (2020): 127–37. https://doi.org/10.23887/jiis.v6i2.28437.

Setiawan, Albi Anggito, Johan. Metodologi penelitian kualitatif. Sukabumi: CV Jejak (Jejak Publisher), 2018.

Sudarso, Andriasan, Erbin Chandra, Sardjana Orba Manullang, Bonaraja Purba, Hengki Mangiring Parulian Simarmata, Marisi Butarbutar, Midrawati Hasibuan, dkk. Etika Bisnis: Prinsip dan Relevansinya. Medan: Yayasan Kita Menulis, 2021.

Suhendi, H. Hendi. Fiqh Muamalah. Jakarta: RajaGrafindo Persada, 2002.

Syafei, Rachmat. Fiqih Muamalah. Vol. 1. Bandung: Pustaka Setia, 2001.




DOI: https://doi.org/10.15575/am.v9i2.19247

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics Made Easy - Statcounter View My Stats