KUALITAS SUPPORTING DATA DAN INFORMASI KINERJA KEUANGAN PENGARUHNYA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN NASABAH DI PT BANK JABAR BANTEN SYARIAH


Nina Febriani Nurjanah(1*)

(1) Fakultas Syariah dan Hukum UIN SGD Bandung, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi asumsi yang menyatakan kualitas pela­yanan nasabah pada sebuah bank dipengaruhi ketersediaan data dan informasi keuangan. Pelayanan yang prima pada sebuah bank merupakan suatu kebutuhan primer, karena dengan memberikan pelayanan yang baik dan sempurna, secara otomatis dapat memberikan kenyaman bagi para nasabah yang pada akhirya akan berdampak pada kinerja perusahaan dan citra perusahaan itu sendiri. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kualitas supporting data dan informasi kinerja keuangan secara simultan terhadap kualitas pelayanan nasabah di PT. Bank Jabar Banten Syariah. Metode penelitian yang dilakukan adalah metode survei yang bersumber kepada data primer dan sekunder tentang supporting data sebagai variabel , informasi kinerja keuangan sebagai variabel , dan kualitas pelayanan nasabah sebagai variabel . Dilihat dari tujuannya penelitian ini termasuk ke dalam penelitian explanotory research, karena melibatkan tiga variabel yang saling berhubungan satu sama lain. Peneliti menyimpulkan: pertama, hasil uji determinasi hasil riset yang diperoleh sebesar 0.447 yang berarti lebih tinggi dari nilai alpha yang telah ditetapkan yaitu 0.05. Sedangkan hasil uji regresi linear secara parsial mengenai pengaruh variabel supporting data terhadap kualitas pelayanan nasabah berpengaruh sebesar 0,021 atau sekitar 2,1 %. Kedua, hasil pengu­jian diperoleh koefisien R sebesar 0.069, membuktikan bahwa  Informasi kinerja keuangan berpengaruh terhadap kualitas pelayanan nasabah sebesar 0,005 atau 0,5 %. Hipotesis pertama  dapat diterima dan kualitas supporting data dan kualitas Informasi kinerja keuangan terbukti berpengaruh terhadap kualitas pelayanan nasabah. Sedangkan sisanya sebesar 0,119 atau 11,9% t merupakan factor lainnya yang tidak dibahas dalam penelitian ini.


Full Text:

PDF

References


Akbar, M.M., and Parvez, N. 2009. Impact of Services Quality, Trust, and Customer Satisfaction on Customer Loyalty, ABAC Journal. vol. 29, No. 1, pp. 24-38.

Albarda, 2006, Strategi Implementasi Pemanfaatan Teknologi Informasi untuk Tata Kelola Organisasi.

Alma, Buchari. 2005. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.

Banking Scenario, 2008. Australasian Marketing Journal, Vol. 16, No. 1, pp. 48-61.

Blaxter, L,Hughes,C & Tight, M. 2001. How to Reseach. Maidenhead: Open University Press.

Chr. Jimmy L. Gaol. 2014. Sistem Informasi Manajemen. Jakarta: Grasindo.

Editor. 2013. Annual Report Bank BJB Syariah. Bandung.

Fatta, Hanif al-. 2007. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi untuk keunggulan bersaing perusahaan dan Organisasi Modern Yogyakarta: Andi Offset.

http://www.artikata.com/arti-330848-instrumen.html.

http://www.bankbjb.co.id/id/4/111/125/195/Sekilas-bank-bjb.html.

http://www.banten-global.co.id/.

http://www.daniaactivity.blogspot.com/2014/01/makalah-angket.html.

http://www.duwiconsultant.blogspot.com/2011/11/analisis-korelasi-parsial.html.

http://www.id.wikipedia.org/wiki/Laporan_arus_kas.

http://www.informasi-pendidikan.com/2013/08/objek-penelitian.html.

http://www.respitory.gunadarma.ac.id:8000/Strategi_implementasi_ISIT_untuk ta¬ta kelola_organisasi_133.pdf ) diakses pada 2 februari 2015.

http://www.ssantoso.umpo.ac.id.

http://www.statistic-addict.blogspot.com/2010/03/uji-wilcoxon-match-pairs.html.

http://www.statistikian.com/2012/08/korelasi.html.

http://www.tatbita.blogspot.com/2011/07/metode-statistik-non-parametrik.html.

https://teorionline.wordpress.com/2010/01/24/uji-validitas-dan-reliabilitas.

https://www.academia.edu/6572346/MAKALAH_ASURANSI.

Hurriyati, R. 2008. Bauran Pemasaran dan Loyalitas Konsumen. Bandung: CV. Alfabeta.

Ikatan Akuntan Indonesia. 1999. Standar Akuntansi Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

In stahl M. & Bounds, GM (Eds). 1991. Capability. New York: Competing Globally Trough Customer Values.Quarum Book.

James, Gibson L. 1987. Perilaku Organisasi. Jakarta: Erlangga.

Kaplan, Robert and David Norton. “Balance Scorecard”. dalam http://jurnal-sdm.blogspot.com.

Kotler, P. dan Keller, K.L. 2007. Manajemen Pemasaran. Jakarta: PT. Indeks.

Kotler, Philip. 2002. Manajemen Pemasaran di Indonesia: Analisis, Peren¬cana¬an, Implementasi dan Pengendalian. Jakarta: Salemba Empat.

Kutner, MH, Nachtsheim, dan J Neter. 2004. Applied Linear Regression Models, 4th Ed. New York: MacGraw-Hill Companies.Inc.

Lovelock, C. H dan Wright, L. K. 2007. Manajemen Pemasaran Jasa. Edisi Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Indeks.

Lukasyanti, D. 2010. “Strategi Meningkatkan Kualitas Pelayanan Jasa”. dalam http://www.sutisna.com.

Lupiyoadi, Rambat. 2008. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Salemba Eempat.

Mahmud , Abdul Halim. 2003. Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Pertama UPP STIE YKPN.

Margono. 2007. Metodologi Penelitian Pendidikan Komponen MKDK. Jakarta: Rineka Cipta.

Munawir. 1999. Analisa Laporan Keuangan. Yogyakarta: BPFE.

Parasuraman, A, dkk. “A Conceptual Model of Service Quality and Its Implication For Future reseach” dalam Jurnal Ekonomi Manajemen Fakultas Ekonomi-Universitas Petra.

Putri, G. Perdana. 2009. “Peran Teknologi Informasi didalam Perusahaan”. dalam www.iniputri.blog.uns.ac.id/files/2010/05/paper-manajemen-dan-ti.pdf.

Riduan. 2004. Metode Riset. Jakarta: Rineka Cipta.

Rihandoyo. 2009. Alat Uji Hipotesis Penelitian Social non Parametric. Fisip Undip: Panduan Uji Statistik.

Sarwono, Jonatan. 2015. “Korelasi, Uji Validitas dan reliabilitas dengan meng¬gunakan SPSS”. diakses pada tanggal 30 februari 2015.

Setiawan, Santana. 2007. Menulis Ilmiah Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Siddiqi, K. O. 2011. “Between Service Quality Attributes, Customer Satis¬faction and Customer Loyalty in the Retail Banking Sector in Bangladesh” dalam International Journal of Business and Management.

Silalahi U. 2006. Metode Penelitian Sosial. Bandung: Unpar Press.

Sudarminta, J. 2002. Epistemologi Dasar. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.

Sugiono. 1998. Pengenalan Komputer. Jakarta: Niaga Swadaya.

Sugiono. 2004. Statistik Nonparametrik untuk penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Administrasi. Bandung:Alfabeta.

Sunyoto, Danang. 2012. Konsep Dasar Riset Pemasaran dalam Prilaku Konsumen. Yogyakarta: CAPS (Center for Academic Publishing Service).

Surat Keputusan Direksi Bank BJB Syariah Nomor 039/SK/DIR-PS/ 2014 tentang Struktur Organisasi dan Uraian Tugas di Bank BJB Syariah Tahun 2014.

Sureshchandar, G.S., Rajendran C., and Anantharaman, R.N. 2003. “Customer Perceptions of Service Quality in The Banking Sector of a Developing Economy: a Critical Analysis” dalalm International Journal of Bank Marketing. vol. 21. No. 5.

Sutabri, Tata. 2012. Konsep Dasar Informasi. Yogyakarta: Andi Ofset.

Tim Redaksi Citra Umbara. 2010. Kitab Undang-Undang Hukum Dagang (KUHD). Citra Umbara: Bandung.

Tjiptono, Fandy. 2001. Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Andi Ofset.

Turban, Efraim Aronson. 2005. Decision Support System and Intelegent System. New Jersey: Pearson Education.

Umar, Hussein. 2007. Metode Riset Perilaku Organisasi. Jakarta: Salemba Empat.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 1992 tentang Usaha Perasuransian.

Utomo, H. 2015. “Menggapai Loyalitas Nasabah. (online), 2006”. dalam http://www.mmugm.ac.id.

Valerie A Zeuthmal, A Pasuraman, L Berry. 1990. Delivering Quality Service Balancing Custumer Perception And Expectation. New York: The Free Press.

Warsono. 2002. Manajemen Keuangan Perusahaan. Malang: UMM Press.

Wiroso. 2010. Akuntansi Transaksi Syariah. Jakarta: Ikatan Akuntansi Indonesia.

yahya, Rizal dkk. 2009. Akuntansi Perbankan Syariah. Jakarta: Salemba Empat.

Young, S. David and Stephen O’Byrne. 2001. EVA and Value Based Management: A Practical Guide to Implementation, diterjemahkan oleh Lusy Widjaya. Jakarta: Salemba Empat.




DOI: https://doi.org/10.15575/aksy.v1i1.4309

Refbacks

  • There are currently no refbacks.