Pemberdayaan Organisasi Sosial Kepemudaan Karang Taruna Bina Swakarsa Kecamatan Solokan Jeruk Melalui Program Keagamaan
DOI:
https://doi.org/10.15575/jak.v1i1.3324Keywords:
Karang Taruna, Kepemudaan, Organisasi Sosial, Pengabdian kepada masyarakat, Program KeagamaanAbstract
Program pengabdian masyarakat mengenai pemberdayaan organisasi sosial kepemudaan karang taruna melalui program kegiatan keagamaan sangat penting untuk dilaksanakan, organisasi sosial kepemudaan Karang Taruna memiliki sebuah keunikan, yaitu solidaritas dan kepedulian terhadap masyarakatnya sangat tinggi, dimana jika ada sebuah permasalahan sosial, maka semua anggota dan pengurus Karang Taruna ini biasanya langsung turun, untuk bersama-sama menyelesaikan masalah tersebut hingga tuntas dengan jalan mediasi ataupun arbitrasi. Di samping itu diharapkan melalui program kegiatan keagamaan dapat membantu meningkatkan perilaku keagamaan remaja di organisasi sosial kepemudaan Karang Taruna Desa Panyadap. Secara khusus tahapan kegiatan pengabdian masyarakat berupa: Pengajian Al-Quran remaja dan pembelajaran tajwid, Pemutaran film dokumenter, diskusi keagamaan dan pembagian takjil gratis, Ceramah Keagamaan, Bakti sosial, festival “sasauran†dan bazar Ramadhan.References
Prof. Dr. Koentjaraningrat. 2009. Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta. PT Rineka Cipta.
Soerjono Soekanto. 1982. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta. PT Raja Grafindo Persada.
Dr. Adon Nasrullah Jamaludin, M.Ag. 2015. Sosiologi Perdesaan. Bandung. CV Pustaka Setia.
Majalah KONSTAN, edisi MEI 2013.
Published
Issue
Section
License
Open Access
Journal Al-Khidmat is a national peer-reviewed and open access journal that publishes significant and important research from all area of Community Engagement.
This journal provides immediate open access to its content that making research published in this journal freely available to the public that supports a greater exchange of knowledge.
Copyright
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. Authors or others are allowed to multiply the article as long as not for commercial purposes. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before published.Â
Disclaimer
No responsibility is assumed by publisher and co-publishers, nor by the editors for any injury and/or damage to persons or property as a result of any actual or alleged libelous statements, infringement of intellectual property or privacy rights, or products liability, whether resulting from negligence or otherwise, or from any use or operation of any ideas, instructions, procedures, products or methods contained in the material therein.