PROTOTIPE SUPERVISI PENDIDIKAN DAN KINERJA KEPALA SEKOLAH/MADRASAH DALAM RANGKA PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN
DOI:
https://doi.org/10.15575/isema.v4i2.6195Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memperkenalkan Prototipe (contoh khas) supervisi pendidikan dan kinerja kepala sekolah dalam mengakomodir juga meningkatkan mutu pendidikan dalam pengembangan pembelajaran yang melingkupi Sekolah/Madrasah. Tulisan ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi pustaka yang mengambil beberapa referensi dari berbagai literatur. Hasil dari penelitian bahwa (1) supervisi pendidikan memiliki Konsep Dasar (defenitif, tujuan, prinsip sampai kepada teknik dalam rangka peningkatan mutu) (2) adapun langkah yang ditempuh dalam menjalankan kinerja kepala sekolah/mardrasah guna peningkatan mutu ditinjau dari tujuan dan unsur penilaian yang harus dicapai (3) metode dan prosedur pemberian nilai dalam penilaian kinerja kepala sekolah/madrasah dalam rangka peningkatan mutu.
 Kata kunci : Supervisi, Kinerja kepala sekolah, Peningkatan mutu
References
Auliya, U. U., Thomas, P., & Latifah, L. (2012). Pengaruh Supervisi Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Guru Terhadap Kinerja Guru. Economic Education Analysis Journal, 1(2), 8–13.
https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj/article/view/524
Mulyasa, E. (2007). Menjadi Kepala Sekolah Yang Professional. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Ridwan, A. S., Pramuniati, I., & Mucktiany, A. (2015). Penjaminan Mutu Sekolah. Jakarta: Bumi Aksara.
Sagala, S. (2013). Manajemen Strategik Dalam Peningkatan Mutu Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Sahertian, P. A. (2008). Konsep Dasar Dan Teknik Supervisi Pendidikandalam Rangka Pengembangansumber Daya Manusia. Jakarta: Rineka Cipta.
Suhardan, D. (2010). Supervisi Profesional. Bandung: Alfabeta.
Suryosubroto. (2010). Manajemen Pendidikan Di Sekolah. Bandung: Alfabeta.
Syafaruddin. (2002). Manajemen Mutu Terpadu Dalam Pendidikan Indonesia. Jakarta: Grasindo.
Syafaruddin, & Asrul. (2017). Kepemimpinan Pendidikan Kontemporer. Bandung: Cita Pustaka Media.
Wahyudi, A., Thomas, P., & Setiyani, R. (2012). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Kerja, Dan Supervisi Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru. Economic Education Analysis Journal, 1(2), 1–8.
https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj/article/view/520
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).