KEBUDAYAAN KAMPUNG ADAT BANCEUY DESA SANCA KECAMATAN CIATER KABUPATEN SUBANG
DOI:
https://doi.org/10.15575/al-tsaqafa.v17i1.9004Keywords:
Kebudayaan, Kampung Adat, BanceuyAbstract
Penelitian ini terkait Kebudayaan Kampung Adat Banceuy Desa Sanca Kecamatan Ciater di Kabupaten Subang. Adapun mayoritas Penduduk yang berada di Kampung Adat Banceuy adalah Asli Keturunan Banceuy, sementara itu penelitian ini lebih khusus hanya membahas Kebudayaan Kampung Adat Banceuy.
Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui Sejarah Kampung adat Banceuy juga Kebudayaan yang ada di Kampung adat Banceuy
    Berdasarkan penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa: Pertama Sejarah Kampung adat Banceuy dahulunya bernama Kampung Negla penggunaan Nama banceuy yaitu adalah kesepakatan para sesepuh kampung adat banceuy setelah terjadi badai yeng merusak kampung Negla sekitar tahun 1800. kedua, kebudayaan yang penulis temukan di Kampung Banceuy seperti Tradisi dan Upacara Adat, Kesenian Kampung adat banceuy, Atraksi Masyarakat Kampung Adat Banceuy, dan Permainan Tradisional Kampung adat Banceuy.
Kata kunci : Kebudayaan, Kampung Adat, Banceuy
References
Koentjaraningrat. 2009. Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta: PT. RINEKA CIPTA
Abdurahman, dudung, 1999 Metode Penelitian Sejarah, Jakarta: PT. LOGOS WACANA ILMU,)
Kistanto, Nurdien Harry tentang konsep kebudayaan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Diponegoro
Sulasman. 2014 Metodologi Penelitian Sejarah, Bandung: PUSTAKA SETIA
Laporan Pkpu. 2017. Historical Book Kampoeng Banceuy Desa Sanca Ciater Subang. Bandung
Marwanti, Theresia Martina dan huripah, Enung. 2012 Modal Sosial Komunitas Adat Banceuy di Desa Sanca Kecamatan Ciater Kabupaten Subang Jurnal Ilmiah Pekerjaan Sosial Volume 11 Nomor 1, Juni
Supriatna, Endang. 2011 Kajian Nilai Budaya Tentang Mitos Dan Pelestariaan Lingkungan Pada Masyarakat Banceuy Kabupaten Subang Patanjala vol. 3, no. 2, juni: 278-295 278
Irma Rachmawaty, Enden. 2010 Penanaman Nilai Budaya Melalui Permainan Anak di Kabupaten Garut Patanjala Maret Vol. 2, No. 1.
Afifah, Selma Nurul dan Moeis Syarif. 2017 Kehidupan Masyarakat Adat Kampung Banceuy: Kebertahanan Adat Istiadat Menghadapi Perubahan Sosial Budaya Kajian Historis Tahun 1965-2008. Factum volume 6, nomor 1, april
Rostiyati, Ani., 2006 Peranan Pemimpin Adat Pada Masyarakat Banceuy. Bandung Departemen Kebudayaan Dan Pariwisata Balai Kajian Sejarah Dan Nilai Tradisional.
Somantri, Ria Andayani. 2006 Penolakan Bala Pada Masyarakat Kampung Banceuy: Sawen. Bandung. Departemen Kebudayaan dan Pariwisata Balai Kajian Sejarah dan Nilai Tradisional
Nuraeni, Heny Gustini dan Alfan Muhammad. 2012 Studi Budaya di Indonesia Bandung. PUSTAKA SETIA
Ekadjati, Edi S. 1984 Masyarakat Sunda dan Kebudayaanya Jakarta GIRIMUKTI PASAKA
Ekadjati Edi S. 1995 Kebudayaan Sunda (Suatu Pendekatan Sejarah) Jakarta PUSTAKA JAYA.
Odang, Rohana, laki-laki. 46 tahun. Wakil Ketua Lembaga Adat Kampung Banceuy.Subang: Kampung Banceuy 10 Juli 2020
Downloads
Published
Issue
Section
License
PROPOSED CREATIVE COMMONS COPYRIGHT NOTICES
1. PROPOSED POLICY FOR JOURNALS THAT OFFER OPEN ACCESS
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
2. PROPOSED POLICY FOR JOURNALS THAT OFFER DELAYED OPEN ACCESS
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication, with the work [SPECIFY PERIOD OF TIME] after publication simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).