PENGARUH BRAND AWARENESS DAN BRAND LOYALTY TERHADAP BRAND EQUITY YANG DIMEDIASI CUSTOMER EXPERIENCE: STUDI PIPA PVC MEREK VINILON PADA TOKO BAHAN BANGUNAN AREA TANGERANG


Joni Hong(1*), Hery Winoto Tj(2), Eka Desy Purnama(3)

(1) Universitas Kristen Krida Wacana Jakarta, Indonesia
(2) Universitas Kristen Krida Wacana Jakarta, Indonesia
(3) Universitas Kristen Krida Wacana Jakarta, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Seiring perkembangan dalam kemajuan teknologi, memudahkan orang dalam mengakses kebutuhannya sehingga menciptakan persaingan bisnis yang semakin sengit, di mana setiap perusahaan harus mampu berkompetisi serta mempertahankan diri guna menjamin kelangsungan perusahaan. Industri pipa PVC saat ini berkembang pesat, ekuitas merek menjadi faktor penting yang bisa mempengaruhi kesuksesan suatu merek dalam mempertahankan pangsa pasarnya serta memperoleh keunggulan kompetitif. Tujuan dari penelitian ini untuk meneliti pengaruh langsung brand awareness dan brand loyalty terhadap brand equity dan pengaruh tidak langsung yang dimediasi oleh customer experience. Populasi penelitian adalah toko bahan bangunan yang berada pada area Tangerang. Dan pengambilan sampel memakai metode purposive sampling dengan pemanfaatan model persamaan struktural SEM (Structural Equation Modeling), ukuran sampel terselesaikan dengan strategi HAIR sebanyak 100 responden. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa seluruh hipotesis terdukung oleh data yang ada, dimana terbukti terdapat pengaruh secara langsung antara brand loyalty terhadap brand equity, tetapi tidak signifikan mempengaruhi antara brand awareness terhadap brand equity dan customer experience tidak memediasi brand equity.


Keywords


Brand Awareness, Brand Loyalty, Customer Experience, Brand Equity.

Full Text:

PDF

References


Aaker, D. A. (2017). Manajemen Ekuitas Merek: Memanfaatkan Nilai dari Suatu Merek. Jakarta: Spektrum Mitra Utama.

Abdillah, W., & Jogiyanto, H. (2015). Partial Least Square (PLS0 Alternatif Structural Equation Modelling (SEM) dalam Penelitian Bisnis. Yogyakarta: Andi.

Agnesia, T., Rachman, I. A., & Rahayu, F. (2022). Pengaruh Brand Awareness, Perceived Quality dan Brand Loyalty Terhadap Brand Equity Pada Produk Pasta Gigi. Jurnal Ekonomi Trisakti, 2(2), 1541-1550.

Amitay, Y., Tj, H. W., & Wahyoedi, S. (2020, June). The impact of celebgram endorsement on purchase intention: the mediating effects of customer attitude and brand awareness. In 8th International Conference of Entrepreneurship and Business Management Untar (ICEBM 2019) (pp. 478-484). Atlantis Press.

Blueweavrconsulting.com. (tt). Indonesia Plastic Pipes and Fittings Market. Retrieved from: https://www.blueweaveconsulting.com/report/indonesia-plastic-pipes-and-fittings-market

Dewi, M. M. (2018). Pengaruh Brand Awareness, Perceived Quality of Brand, Brand Association, Brand Loyalty, dan Brand Image Terhadap Brand Equity Erigo Menurut Mahasiswa di Surabaya. CALYPTRA, 6(2), 825-842.

Firmansyah, A. (2019). Pemasaran Produk dan Merek (Planning & Strategy). Qiara Media.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2012). Marketing Management. New Jersey: Prentice-Hall Published

Payne, A., & Frow, P. (2016). The Marketing Book, Customer Relationship Management: Strategy and Implementation.

Saparso. (2021). Marketing Process Menciptakan Nilai Bagi Pelanggan. Jakarta: Ukrida Press.

Schiffman, L., & Kanuk, L. L. (2009). Perilaku Konsumen. Jakarta: Indeks.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Tjiptono, F. (2004). Manajemen Jasa. Yogyakarta: Andi Offset.

Handaruwati, I. (2021). Pengaruh Customer Experience Terhadap Kepuasan Konsumen Produk Kuliner Lokal Soto Mbok Geger Pedan Klaten. Jurnal Bisnisman: Riset Bisnis dan Manajemen, 3(2), 16-33.

Huang, C. C. 2017. The Impacts of Brand Experiences on Brand Loyalty: Mediators of Brand Love and Trust. Management Decision, 55(5).

Juliana, J. (2019). Pengaruh Brand Awareness, Brand Image dan Brand Loyalty Terhadap Brand Equity pada Pengguna Sepatu Nike di Jakarta. Jurnal Manajemen Bisnis dan Kewirausahaan, 3(4).

Kurniawan, Y., Tj, H. W., & Fushen, F. (2022). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Penanganan Keluhan Terhadap Loyalitas Pasien BPJS Dimediasi Oleh Kepuasan Pelanggan (Studi Pada Pasien Pengguna BPJS Kesehatan Di RSIA Bunda Sejahtera). Jurnal Manajemen dan Administrasi Rumah Sakit Indonesia (MARSI), 6(1), 74-85.

Lesmana, R., Widodo, A. S., & Sunardi, N. (2020). The formation of customer loyalty from brand awareness and perceived quality through brand equity of xiaomi smartphone users in south tangerang. Jurnal Pemasaran Kompetitif, 4(1), 1-12.

Marsasi, E. G., Saputra, D., & Gusti, Y. K. (2022). Pengaruh Kesadaran, Asosiasi, Citra dan Kesetiaan Terhadap Ekuitas Merek Pada Produk Mie Instan di Yogyakarta. Kajian Bisnis Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wiwaha, 30(2), 17-37.

Nugroho, R. W., Insani, S. F., & Cahyaningrum, B. N. (2020). Pengaruh Asosiasi Merek, Loyalitas Merek, Kesadaran Merek dan Citra Merek terhadap Ekuitas Merek Nike Di Media Sosial Pada Kalangan Konsumen Muda. Journal of Business, Finance, and Economics (JBFE), 1(1).

Nuseir, M., & Elrefae, G. (2022). The effects of facilitating conditions, customer experience and brand loyalty on customer-based brand equity through social media marketing. International Journal of Data and Network Science, 6(3), 875-884.

Quinn, C. E. (2021). Pengaruh Brand Awareness Terhadap Customer Loyalty dengan Brand Image dan Customer Experience Sebagai Media Intervening Pada Marketplace Peken Surabaya. Jurnal Strategi Pemasaran, 8(2), 11.

Rahmawati, N., Ramdan, A. M., & Samsudin, A. (2019). Analisis Nilai Pelanggan dan Pengalaman Pelanggan terhadap Kepercayaan Pelanggan Wisata Kuliner Selamat Toserba Sukabumi. Journal of Management and Bussines (JOMB), 1(1), 109-119.

Rico, M. T., Wahyoedi, S., & Purnama, E. D. (2019, May). The Effects of Trust, Service Quality and Perceived Value on Satisfaction and Their Impact on Loyalty. In Proceedings of the 7th International Conference on Entrepreneurship and Business Management (ICEBM Untar) (pp. 325-330).

Saputra, S. (2022). The Influence of Brand Awareness, Brand Image, Perceived Quality and Brand Loyalty on Brand Equity in Banking Sector. Journal of Business Studies and Management Review, 5(2), 319-326.

Satria, M., & Junaidi, A. (2022). Pengaruh Advertising Awareness di Media Sosial terhadap Brand Equity Traveloka. Kiwari, 1(3), 536-543.

Suprapto, Y. M. (2023). The Influencing Factors of Customer Experience and Its Effect on Brand Equity in Seto Hasbadi Hospital Bekasi. Jurnal Manajemen, 14(1), 42-58.

Tecoalu, M., Tj, H. W., & Ferdian, F. (2021). The Effect of Price Perception and Brand Awareness on Service Quality Mediated by Purchasing Decisions:(Study Case on PT. Maybank Indonesia Finance Credit Products). Journal of Humanities, Social Science, Public Administration and Management (HUSOCPUMENT), 1(4), 183-195.

Topbrand-award.com. (2022). Top Brand Index, Top Brand Index Fase 1 2023, Kategori: Bahan Bangunan, Plumbing/PIPA, 2023. Retrieved from: https://www.topbrand-award.com/top-brandindex/?tbi_year=2022&tbi_index=topbrand&type=subcategory&tbi_find=PLUMBING/%20PIPA

Wijayanti, T. C., Setini, M., & Darma, D. C. (2019). How to Increase Brand Equity and Brand Loyalty. International Journal of Innovative Science and Research Technology, 4(10), 104-111.




DOI: https://doi.org/10.15575/jim.v4i2.32341

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 
 
 Lisensi Creative Commons
View My Stats