Pengaruh Islamisasi Terhadap Perubahan Sosial Masyarakat Batavia


M. Ilham Nurjaman(1*), Dani Wardani(2)

(1) Jurusan Sejarah dan Peradaban Islam, Fakultas Adab dan Humaniora, Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(2) Jurusan Sejarah dan Peradaban Islam, Fakultas Adab dan Humaniora, Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Penulisan artikel ini bertujuan untuk melakukan penelitian terkait pengaruh islamisasi terhadap perubahan sosisal masyarakt Batavia. Batavia merupakan wilayah yang kini dikenal dengan Jakarta. Sebelum kedatangan VOC dan Belanda, Batavia telah memeluk Islam. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah Metode penelitian sejarah dengan kajian pustaka yang digunakan untuk mendeskripsikan data dan sumber yang telah didapatkan. Islamisasi yang terjadi di Batavia tidak terlepas dari peranan para Ulama dan Pedagang Muslim yang datang sejak abad ke-7 hingga abad ke-16. Salah satu tokoh yang berperan dalam Islamisasi di kawasan Batavia ialah Syeh Quro', Fatahilah, dan Peran dari orang-orang Moor. Meskipun begitu proses Islamisasi tidak berjalan dengan lancar, terdapat beberapa perlawanan dari kerajaan pajajaran beserta para resi yang telah lebih dulu menyebarkan kepercayaan Hindu dan Budha.

Full Text:

PDF

References


Ashadi. Akulturasi Arsitektur Masjid-Masjid Tua Di Jakarta. Jakarta, 2018. Arsitektur UMJ Press.

Asrianti, T. Pasar Ikan Dan Pasar Festival Di Sunda Kelapa., 2022.

Center, Jakarta Islamic. Genealogi Intelektual Ulama Betawi: Melacak Jaringan Ulama Betawi Dari Awal Abad Ke-19 Sampai Abad Ke-21. Jakarta: Jakarta Islamic Center, 2011.

Kuntowijoyo. Metodologi Sejarah Edisi Kedua. Yogyakarta: Tiara Wacana Yogya, 2003.

Muljana, S. Sejarah Jakarta. Jakarta: Serambi Ilmu Semesta, 2006.

Reid, Anthony. Southeast Asia in the Age of Commerce, 1450-1680: Volume One: The Lands below the Winds. Yale University Press, 1988.

Ricklefs, M.C. A History of Modern Indonesia Since c.1200. Stamford University Press, 2008.

Ricklefs, M. Sejarah Nasional Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 1991.

Rizkiyansyah, Beggy. “Cahaya Ulama Di Batavia.” Jejak Islam, 2015. https://jejakislam.net/cahaya-ulama-di-batavia/.

Sari, Intan Permata. “Proses Islamisasi Dan Penyebaran Islam Di Nusantara.” Jurnal Humanitas: Katalisator Perubahan Dan Inovator Pendidikan Vol. 8 No. (2021). https://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/jhm/article/view/3406.

Sutrisno. Metodologi Research III. Yogyakarta: Andi Offest, 1990.

Zed, Mestika. Metode Penelitian Kepustakaan. Yayasan Obor Indonesia, 2004.

Zuhdi, Susanto. Penelusuran Sejarah Peradaban Jakarta. Jakarta: Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Pemerintah Provinsi Jakarta, 2018.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 M. Ilham Nurjaman, Dani Wardani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

https://journal1.uad.ac.id/xbola/ https://bidp3.dp3ak.jatimprov.go.id/assets/sbo/ https://jurnalham.komnasham.go.id/ham/ https://ejournal.unsub.ac.id/post/ https://ditpenjamu.uny.ac.id/themes/index.html https://sipede.sidoarjokab.go.id/data/bola/ https://peredaranpangan.pom.go.id/curl/ https://lib.radenintan.ac.id/system/ https://fgerprint.sambas.go.id/