Strategi Humas Sekolah Alam Purwakarta dalam Membangun Brand Awareness


Luthfika Az Zahra(1*)

(1) Jurusan Ilmu Komunikasi Hubungan Masyarakat, Fakultas Dakwah dan Komunikasi, UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Country: Indonesia., Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana strategi humas Sekolah Alam Purwakarta dalam membangun brand awareness melalui metode kualitatif dengan analisis deskriptif berdasarkan konsep the nine step of strategic public relations yang digagas oleh Ronald D. Smith yang memuat empat hal yakni bagaimana tahap riset formatif, tahap strategi, tahap taktik, dan tahap evaluasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pelaksanaan strategi humas Sekolah Alam Purwakarta dalam membangun brand awareness melalui empat fase berdasarkan konsep the nine step of strategic public relations. Fase pertama yakni melakukan tahap analisis situasi, tahap analisis organisasi, dan tahap analisis publik. Fase kedua yakni tahap penentuan tujuan dan sasaran, tahap formulasi aksi dan tahap komunikasi efektif. Fase ketiga yakni tahap taktik komunikasi dan tahap implementasi rencana strategis. Fase keempat yakni tahap evaluasi.

Kata Kunci : Strategi Humas; Brand Awareness.

ABSTRACT

This study aims to describe how the public relations strategy of Sekolah Alam Purwakarta in building brand awareness through qualitative methods with descriptive analysis based on the concept of the nine steps of strategic public relations initiated by Ronald D. Smith which contains four things, namely how the formative research stage, the strategy stage, tactical stage, and evaluation stage. The results of this study indicate that the implementation of the public relations strategy of Sekolah Alam Purwakarta in building brand awareness through four phases based on the concept of the nine steps of strategic public relations. The first phase is to carry out a situation analysis phase, an organizational analysis phase, and a public analysis phase. The second phase is the stage of determining goals and objectives, the stage of action formulation and the stage of effective communication. The third phase is the stage of communication tactics and the stage of implementing the strategic plan. The fourth phase is the evaluation phase.

Keywords : Public Relations Strategic, Brand Awareness.


Full Text:

PDF

References


AA Anwar, Prabu Mangkunegara. 2007. Evaluasi Kerja Sumber Daya Manusia. Bandung: PT Ravika Aditama.

Aaker David.A. 1991. Manajemen Equitas Merek, memanfaatkan nilai dari suatu merek. Jakarta: Mitra Utama.

Aaker, David A. 2013. Manajemen Pemasaran Strategi Edisi kedelapan. Jakarta: Salemba Empat.

Durianto, D. 2004. Brand Equity: Strategi Memimpin Pasar. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Iriantara, Yosal. 2013. Manajemen Humas Sekolah. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Kusumawardani, Q.D. (2016). Strategi Komunikasi pada Modal Syariah berbasis Cyber Public Relations. Ilmu Dakwah: Academic Journal for Homiletic Studies. Vol.10, No.1.

Meuthia. 2015. Strategi Public Relations dalam Meningkatkan Brand Awareness Setipe.com. Jurnal Ilmiah Universitas Bakrie. Vol. 3, No.3.

Morrisey, George. L. 1995. A Guide to Strategic Thinking: Building Your Planning Foundation. San Francisco: Jossey-Bass.

Muchtar, Khoiruddin dan Herdiana, Dedi. (2016). Peran dan Strategi Humas Perguruan Tinggi Islam di Kota Bandung. Jurnal Aktualisasi Ilmu Dakwah: Vol. 15. No.2.

Mulyono. 2011. Teknik Manajemen Humas dalam Pengembangan Lembaga Pendidikan Islam. Jurnal Studi Keislaman. Vol. 17, No. 1.

Nur, Mauliza. 2012. Strategi Humas dalam Meningkatkan Citra Perusahaan. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Semarang, Semarang.

Oliver, Sandra. 2007. Strategic Public Relations. Jakarta: Erlangga.

Rizka, Gifary Nur. (2017) Strategi Komunikasi PT. Dirgantara Indonesia (persero) dalam Meningkatkan Brand Awareness Produk. Ilmu Komunikasi. Universitas Pendidikan Indonesia.

Ruslan, R. 2014. Manajemen Public Relations dan Media Komunikasi Konsepsi dan Aplikasi. Jakarta: Rajawali Press.

Simamora, Bilson. 2002. Panduan Riset Perilaku Konsumen. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Smith, D Ronald. 2002. Strategic Planning for Public Relations, second edition. London: Laurence Erlbaum Associates Publisher.

Solomon, M.R. 2007. Consumer Behavior: Buying Having and Being Sixth Editions. New Jersey: Pearson Prentice Hall.

Sudrajat, Hidayat dan Abidin, Z. Yusuf. (2018). Strategi Public Relations Pemerintah Kota Bandung dalam mendukung program bandung smart city. Vol. 3 No.4.

Syukri, Sumarni. (2020). Strategi Humas dalam Meningkatkan minat calon mahasiswa baru di Universitas Muhammadiyah Makassar. Jurnal Komunikasi dan Organisasi: Vol.2 No.1.

Wahid, Umaimah dan Puspita, Anggun Eka. (2013). Upaya Peningkatkan Brand Awareness PT. Go-Jek Indonesia Melalui Aktivitas Marketing Public Relations. Universitas Budi Luhur.




DOI: https://doi.org/10.15575/reputation.v5i3.20793

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Reputation: Jurnal Ilmu Hubungan Masyarakat is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.