TRANSFORMASI FIQH EMPAT MADZHAB KE DALAM KOMPILASI HUKUM ISLAM TENTANG SAKSI NIKAH


Irma Yulianti(1*)

(1) Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung,  
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak

Kompilasi Hukum Islam (KHI) merupakan kitab Undang-undang hukum Islam yang dikeluarkan melalui Instruksi  Presiden Nomor 1 Tahun 1991 yang bertujuan untuk mengatur umat muslim di Indonesia khususnya di bidang hukum keluarga. Ketentuan-ketentuan di dalam­nya didasarkan pada sumber-sumber hukum Islam. Isi kitab kompilasi tersebut dibagi atas tiga buku dengan Hukum Perkawinan sebagai salah satu bahasannya. Dalam perkawinan disyaratkan adanya dua orang saksi, dimana terdapat perbedaan antara keempat imam madzhab. Tulisan ini mengangkat bagaimana perbedaan tersebut disikapi sebelum kemudian dituangkan dalam KHI dan menjadi dasar pengambilan keputusan di peradilan agama.


Keywords


Kompilasi Hukum Islam; Hukum Perkawinan; Saksi Nikah

Full Text:

PDF

References


Abdurrahman, 1992. Kompilasi Hukum Islam di Indonesia. Akademika Pressindo, Jakarta.

Abdul Qodri A.Azizy, 2001. Transformasi Fiqh dalam Hukum Nasiona, membedah Peradilan Agama. PPHIM Jawa Tengah, Semarang.

Ahmad Rofiq, 1998. Hukum Islam di Indonesia. PT Rajagrafindo Persada, Jakarta.

Amir Syarifudin, 2009. Ushul Fiqh I. Perpustakan Nasional, Jakarta.

Atang Abdul Hakim, 2011. Fiqih Perbankan Syari’ah (Transformasi Fiqh Muamalah ke dalam Peraturan Perundang-undangan). PT Refika Aditama, Bandung.

A. Dzajuli, 2009. Fiqh Siyasah. Kencana, Jakarta.

Cik Hasan Bisri dkk, 1999 Kompilasi Hukum Islam dan Peradilan Agama dalam Sistem Hukum Nasional. Logos Wacana Ilmu, Jakarta.

Dedi Supriyadi,2008 Perbandingan Mazhab dengan Pendekatan Baru. CV Pustaka Setia, Bandung.

Ibn Qudamah al-Maqdisi, 2004. al-Mughni. Bait al-Afkār al-Dauliyyah, Riyadh.

Kompilasi Hukum Islam

Malik Ibn Anas, 1421 H al-Muwaththa’. Jam‘iyyah al-Maknaz al-Islāmi, Kairo.

Maria Farida Indrati S., 2014. Ilmu Perundang-undangan. Kanisius, Yogyakarta.

Moenawir Chalil, 1990 Biografi Empat Serangkai Imam Madzhab (Hanafi, Maliki, Syafi’i, Hambali). PT Bulan Bintang, Jakarta.

Moh. Nazir, 1988 Metode Penelitian. Ghalia Indonesia, Bogor.

Muḥammad Ibn Idrīs al-Syāfi‘i, T.th al-Umm. Bait al-Afkār al-Dauliyyah, Riyadh.

Muhammad Iqbal, 2009. Hukum Islam Indonesia Modern (Dinamika Pemikiran dari Fiqh Klasik ke Fiqh Indonesia). Gaya Media Pratam, Tangerang.

Muhammad Jawad Mughniyah, 2011 Fiqh Lima Madzhab. Penerbit Lentera, Jakarta.

Muhlish Usman,1997. Kaidah-kaidah Ushuliyah dan Fiqhiyah. PT RajaGrafindo Persada, Jakarta.

Wahbah Az-Zuhaili, 2011. Fiqih Islam Wa Adillatuhu. Gema Insani, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.15575/adliya.v12i1.4490

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 ADLIYA: Jurnal Hukum dan Kemanusiaan



Tools

   

ADLIYA: Jurnal Hukum dan Kemanusiaan indexed by:

   

   

Publisher:

Faculty of Sharia and Law UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Jl. Raya A.H. Nasution No. 105 Cibiru Kota Bandung, 40614
Tlp/Fax: +022-7802278 Faks. 022-7802278
E-mail: jurnaladliya@uinsgd.ac.id
URL : https://journal.uinsgd.ac.id/index.php/adliya/index

 

Lisensi Creative Commons

This work is licensed under a Creative Commons Atribusi-Berbagi Serupa 4.0 Internasional.

View My Stats