PENGEMBANGAN VIDEO PROMOSI KESEHATAN MELALUI SOCIAL MEDIA DI WILAYAH CAKUPAN DINAS KESEHATAN KOTA MALANG


Aji Sapta Pramulen(1*), Widi Sarinastiti(2), Maulidita Setya Putri(3), Marwah Insan Kamil(4), Akhmad Alimudin(5), Jauari Akhmad Nur Hasim(6)

(1) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
(2) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
(3) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
(4) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
(5) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
(6) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak

Segala aktivitas Promosi Kesehatan (Promkes) memiliki tujuan memberikan informasi bagi masyarakat terkait segala hal yang bertujuan pada peningkatan kualitas Kesehatan; baik itu Kesehatan individu maupun Masyarakat. Pada saat ini terdapat beberapa materi Promosi Kesehatan yang tengah giat disosialisasikan. Salah satu contoh Promosi Kesehatan yang tengah digaungkan adalah sosialisasi Gerakan masyarakat hidup sehat (GERMAS). Salah satu yang menjadi tanggung jawab Dinas Kesehatan Kota Malang tentang Penyakit Tidak Menular. Namun pada saat ini penyampaian materi Promosi Kesehatan masih dilaksanakan langsung dengan cara sosialisasi menggunakan power point dari satu tempat ketempat lainnya, sehingga materi yang disampaikan secara terbatas hanya untuk audience yang mengikuti kegiatan sosialisasi. Metode yang digunakan untuk pengabdian di Dinas Kesehatan Kota Malang adalah Community Based Research (CBR). Berdasarkan metode ini, maka Dinas Kesehatan Kota Malang diposisikan sebagai mitra tim pengabdi dalam pengembangan promosi kesehatan melalui video explanner. Hal tersebut akan membantu misi dari Kementerian Keseahtan tentang promosi kesehatan tentang GERMAS yang kedepannya dapat menambah pengetahuan masyarakat tentang kesehatan.

 

Abstract

All Health Promotion (Promkes) activities have the aim of providing information for the community regarding all matters aimed at improving the quality of health; both individual and community health. Currently, there are several Health Promotion materials that are being actively socialized. One example of Health Promotion that is being echoed is the socialization of the Healthy Living Community Movement (GERMAS). One of the responsibilities of the Malang City Health Office is about non-communicable diseases. However, at this time the delivery of Health Promotion material is still carried out directly by means of socialization using power points from one place to another, so that the material presented is limited only to the audience who participates in socialization activities. The method used for service at the Malang City Health Office is Community Based Research (CBR). Based on this method, the Malang City Health Office is positioned as a partner of the service team in developing health promotion through explanner videos. This will help the mission of the Ministry of Health regarding health promotion about GERMAS which in the future can increase public knowledge about health.


Keywords


Promkes , GERMAS, CBR, video, explanner

Full Text:

PDF

References


Astuti, R., & Kurniasari, V. S. (2022). Sosialisasi Penerapan Protokol Kesehatan Dalam Pembukaan Kembali Layanan Posyandu dan PAUD RW. 2 Tegalkangkung Kedungmundu Semarang. Jurnal Inovasi Dan Pengabdian Masyarakat Indonesia, 1(2), 18–23.

Hanafi, M., Nadhir, N. N., Salahuddin A., Riza, K., Zuhriyah, L. F., Muhtarom, Rakhmawati, Ritonga, I., & Dahkelan, A. M. (2015). Community Based Research.

Jafriati, S. S., Zainuddin, A., Zainab Hikmawati, S. K. M., Abadi, C. V. L. N., & Malang, K. L. K. (2022). Implementasi Program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) di Kota Kendari.

Milah, A. S. (2022). Pendidikan Kesehatan dan Promosi Kesehatan dalam Keperawatan. Edu Publisher.

Sari, O. A., & Nachrowi, N. D. (2022). Pengaruh Kerawanan Pangan, Bantuan Pangan dan Jaminan Kesehatan terhadap Keluhan Kesehatan. Jurnal Ekonomi Dan Pembangunan Indonesia, 22(1), 1.

Setyawan, A., & Purnomo, F. A. (2020). Sosialisasi Peningkatan Pengetahuan Ibu Hamil dan Balita dalam Pemantauan Secara Mandiri Pada Era Pandemik COVID-19 di Kelurahan Ngesrep Semarang. Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat UNDIP 2020, 1(1).

Simpang, J., No, L. A. S., Pandanwangi, K., Blimbing, K., & Malang, K. (n.d.). Profil Kesehatan Kota Malang Tahun 2022 Dinas Kesehatan Kota Malang 2023.

Suhaid, D. N., Sulistiani, R. P., Manungkalit, E. M., Pabeno, Y., Sada, M., Pratiwi, A. I., Wardani, D. W. K. K., Prasetyo, B., Adriana, N. P., & Aningsih, B. S. D. (2022). Pengantar Promosi Kesehatan. Pradina Pustaka.




DOI: https://doi.org/10.15575/jak.v6i2.30508

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Al Khidmat Journal indexed by :