STRATEGI PEMASARAN PENDIDIKAN DALAM MENINGKATKAN CITRA LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM


Fera Indriani(1*), Farah Diba(2), Dudun Ubaedullah(3), Arizqi Ihsan Pratama(4)

(1) STAI Darunnajah Jakarta, Indonesia
(2) Sekolah Tinggi Agama Islam Darunnajah Jakarta,  
(3) Sekolah Tinggi Agama Islam Darunnajah Jakarta,  
(4) Sekolah Tinggi Agama Islam Darunnajah Jakarta,  
(*) Corresponding Author

Abstract


Strategi pemasaran merupakan salah satu bagian yang sangat penting dan memiliki dampak luas serta kuat terhadap kelancaran produk atau jasa. Mempermudah para pengguna jasa menemukan pilihan lembaga terbaik mereka. Karena strategi pemasaran pendidikan berfokus pada upaya pemenuhan keinginan dan harapan masyarakat. Sehingga, peningkatan produk berupa jasa layanan pendidikan perlu dikembangkan mengingat banyaknya persaingan dengan lembaga-lembaga pendidikan lainnya. Metode yang digunakan ialah metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa product (produk), SMPIT Granada Tangerang menawarkan produk jasa yang membentuk generasi khairul ummah berkonsep pendidikan Islam terpadu. Price (harga/pembiayaan) ditentukan oleh pihak khusus dengan kenaikan yang terjadi secara stabil. Place (tempat/lokasi), tersedia akses yang mudah meskipun secara visibilitas tidak dapat dilihat dari tepi jalan, tetapi berdasarkan lalu lintas keamanan tetap terjaga. Promotion (promosi), dilakukan dengan cara yang kompleks. People (orang/sumber daya manusia), telah didukung dengan tenaga pendidik dan kependidikan yang berkualitas. Physical evidence (fasilitas/sarana fisik), sarana prasarana tersedia dengan lengkap. Process (proses), mencakup seluruh aktivitas kerja, prosedur, mekanisme, seperti tahap persiapan penerimaan peserta didik baru hingga tes seleksi yang harus dilalui oleh peserta didik baru.


Full Text:

PDF

References


Alma, B. (2013). Manajemen Pemasaran Dan Pemasaran Jasa. Alfabeta.‎

Cravens, D. W., & Piercy, N. F. (1997). Strategic Marketing. The Mac, Graw Hill ‎Coy.‎

Hidayat, A., & Machali, I. (2012). Pengelolaan Pendidikan: Konsep, Prinsip, dan ‎Aplikasi dalam Mengelola Sekolah dan Madrasah. Kukaba.‎

Kotler, P. (1997). Manajemen Pemasaran; Analisis, Perencanaan, Implementasi ‎dan Kontrol,. Prehallindo.‎

Lisnandari, L. (2019). Manajemen Rekrutmen Tenaga Pendidikan Di Madrasah ‎Aliyah. Jurnal Isema : Islamic Educational Management, 3(2), 76–83. ‎https://doi.org/10.15575/isema.v3i2.5011‎

Moleong, L. J. (2011). Metodologi Penelitian Kualitatif. PT. Remaja Rosda ‎Karya.‎

Murni, W. (2008). Cara Mudah Menulis Proposal dan Laporan Penelitian ‎Lapangan, Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif: Skripsi, Tesis, Disertasi. ‎UM Press.‎

Nasution, S. (1996). Metode Research. Bumi Aksara.‎

Nugrahani, F. (2014). Metode Penelitian Kualitatif Dalam Penelitian Pendidikan ‎Bahasa. Universitas Sebelas Maret Press.‎

Permana, W. A. (2020). Manajemen Rekrutmen Peserta Didik Dalam ‎Meningkatkan Mutu Lulusan‎‏. ‏Jurnal Isema : Islamic Educational ‎Management, 5(1), 83–96. https://doi.org/10.15575/isema.v5i1.5989‎

Sinta, I. M. (2019). Manajemen Sarana Dan Prasarana. Jurnal Isema : Islamic ‎Educational Management, 4(1), 77–92. ‎https://doi.org/10.15575/isema.v4i1.5645‎

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.‎

Sutisna. (1995). Membangun Layanan Manajemen yang Ideal. Pustaka Andia.‎

Sutisna. (2003). Perilaku Konsumen dan Komunikasi Pemasaran. PT Remaja ‎Rosdakarya.‎

Sutrisno, H. (1995). Metodologi Research. Andi.‎

Tim Dosen Administrasi Pendidikan UPI, T. D. A. P. U. (2009). Manajemen ‎Pendidikan. Alfabeta.‎

Tjiptono, F. (2019). Strategi Pemasaran. Andi Offset.‎

Wijaya, D. (2008). Pemasaran Jasa Pendidikan Sebagai Upaya untuk ‎Meningkatkan Daya Saing Sekolah. Jurnal Pendidikan Penabur, 7(11). ‎https://www.scribd.com/document/215140031/Pemasaran-Pendidikan




DOI: https://doi.org/10.15575/isema.v6i2.13656

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats

 

Jurnal Isema : Islamic Educational Management is Indexed By :

  

Lantai 3 Gedung Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Kampus 2 Jalan Soekarno-Hatta Kel. Cimincrang Kec. Gedebage Kota Bandung 40294.  

email: isema@uinsgd.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a
Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.