PERILAKU ANOMALI KOMUNITAS DRIVER GOJEK KELINCI: STUDI ANALISIS TEORI UTILITARISME JOHN STUART MILL


Jamhari Ari Ari(1*)

(1) Program Studi Aqidah dan Filsafat Islam Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Saat ini ojek online ini memang menjadi pekerjaan yang menjanjikan bagi banyak masyarakat, baik pria maupun wanita. Dengan berkembangnya ojek ini menjadi penunjang dari segi ekonomi. Terkadang keadaan di satu sisi mengakibatkan peta persingan yang mendapatkan orderan semakin ketat, otomatis untuk mencapai target bonus. Ada beberapa kalangan driver gojek yang mencari cara lain untuk mempertahankan eksistensinya di dunia driver gojek yaitu dengan cara menggunakan cara aplikasi illegal yang di larang oleh PT.Gojek, sehingga dengan keadan seperti ini membuat untuk mencari jalan pintas dengan memasang fake GPS atau Tuyul. Dari perilaku fake GPS ini ditinjau dari filsafat Utilitarisme fake GPS yang menyimpang dan merugikan banyak pihak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perilaku anomali komunitas driver gojek kelinci dilihat dari teori utilitarisme John Stuart Mill. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research). Teknik pengumpulan datanya adalah melalui observasi, wawancara dan dokumentasi.  Analisis datanya menggunakan metode deskriptif kualitatif. Artikel ini menghasilkan, bahwa dalam teori Utilitarisme John Stuart Mill perilaku Anomali penyimpangan aplikasi ini disebut perilaku menyimpang, sekalipun driver gojek mendapatkan uang yang ditransfer oleh perusahaan, tetapi perilaku ini justru merugikan perusahaan. Tidak hanya itu saja perilaku-perilaku lainnya yang merugikan konsumen dan warga sekitar pangkalanpun merasa terganggu. Dari perilaku utilitarisme ini John Struart Mill berpendapat ada alternatif dalam setiap tindakan yang akan dilakukan oleh manusia.


Full Text:

PDF

References


Azwar, Saifuddin, Metode Penelitian, Yogyakarta: Pustaka Belajar, 2014

Berten, K, Etika, Jakarta: Gramendia Pusataka Utama, 2007

Muhammad, Abdulkadir Hukum Pengangkutan Niaga, Bandung: Citra Aditya Bakti, 1998

Moeleong, Metode Penelitian Kualitatif, Bandung: Rosda Karya, 2007

Maman, Abdurachman, Geografi perilaku suatu pengantar studi tentang persepsi lingkungan. Jakarta, depdikbud, 2014

Prastyo, Wawan, Mempengaruhi sikap dan perilaku, Jakarta, Bintang, 2011

Rahardjo Adisasmita, Dasar-Dasar Ekonomi Transprotsi, Yogjakarta:Graham Ilmu, 2010

Rosentand, The Moral of The Story,

Suparmoko. M, Metode Penelitian Praktis, Yogyakarta: PBFE, 1991

Tjakranegara, Soegjitna, Hukum Pengangkutan Barang Dan Penumpang, Jakarta: Rineka Cipta, 1995

Utami, Hana, Teori dan pengukuran Pengetahuan, sikap dan perilaku manusia, Yogyakarta, Nuha Medika, 2010

Wijayaningsih, Kartika Sari, Psikologi Keperawatan, Jakarta:Trans info Media, 2014

Mill, John Stuart, ”Utilitarianism”, dalam Philosopical Ethics: An Introduction to Moral Philosophy, ed. Tom L. Beuchamp Boston: MacGrawHill, 2001

Wawancara dengan bapak Yudi selaku kordinator wilayah Gojek Palembang, pada tanggal 16 April 2020, pukul 10:20 WIB

Wawancara dengan bapak Ricky selaku driver komunitas “Gojek Kelinci”, pada tanggal 16 desember 2020, pukul 11:25 WIB

Wawancara dengan bapak Romi selaku driver komunitas “Gojek Kelinci”, pada tanggal 15 desember 2020, pukul 09:25 WIB.

Wawancara dengan ibu Sumarni, pada tanggal 19 Desember 2020, pukul 09:10 WIB.

Wawancara dengan bapak Ari selaku driver komunitas “Gojek Kelinci”, pada tanggal 15 Januari 2021, pukul 08:45 WIB.

Wawancara dengan bapak Fredy selaku driver komunitas “Gojek Kelinci”, pada tanggal 17 Januari 2021, pukul 09:40 WIB.

Wawancara dengan bapak Robby selaku warga sekitar pangkalan, pada tanggal 11 Januari 2021, pukul 11:15 WIB.

Wawancara, dengan Bapak Romi, selaku ketua driver gojek kelinci bukit besar, pada tanggal 10 Juli 2019, Pukul 13:20 WIB

https://www.infojek.com/jenis-pelanggaran-gojek. diakses pada tanggal 16 desember 2020, pukul 22:00 WIB.




DOI: https://doi.org/10.15575/jaqfi.v7i1.13134

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JAQFI: Jurnal Aqidah dan Filsafat Islam

Fakultas Ushuluddin, UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Email: jaqfi@uinsgd.ac.id

e-Issn: 2714-9420

p-Issn: 2541-352X


 


INDEKS

Google Scholar Hasil gambar untuk index copernicus

 

______________

 

View MyStat View MyStat