The Da'wah of Nahdlatul Ulama and Muhammadiyah in Social Media of Facebook


Dadan Suherdiana(1*), Enjang Muhaemin(2)

(1) Faculty of Da'wah and Communication, UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia, Indonesia
(2) Faculty of Da'wah and Communication, UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


The high number of social media users in Indonesia raises opportunities for various parties to use it. Not only for business, politics and campaign, but also for Islamic purposes. The two largest Islamic organizations in Indonesia, Nahdlatul Ulama (NU) and Muhammadiyah, also use facebook social media as a medium of propaganda. The research aims to find out the propaganda of NU and Muhammadiyah on facebook social media, both related to the missionary strategy and related to the portrait of the second da'wah of the largest religious organization in Indonesia. This study uses a qualitative approach, with data collection techniques carried out by literature study and observing both da'wah on the Facebook network. The data used in this study is qualitative data which is based on literature review and analysis of the two media Facebook organizations. The research resulted in a conclusion that the NU and Muhammadiyah da'wah strategies on facebook social media generally still use a normative pattern. Da'wah messages have not been creatively packaged, and generally still lack innovation. Da'wah material is still struggling in the area of aqeedah, morals and muamalah. Current issues that require study and solutions from an Islamic perspective are still relatively limited.

 

Tingginya pengguna media sosial di Indonesia memunculkan peluang berbagai pihak untuk memanfaatkannya. Bukan hanya untuk bisnis, politik, dan kampanye semata, tetapi  juga untuk syiar Islam. Dua ormas Islam terbesar di Indonesia yaitu Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah, juga memanfaatkan media sosial facebook sebagai media dakwah. Penelitian bertujuan untuk mengetahui dakwah NU dan Muhammadiyah di media sosial facebook, baik terkait dengan strategi dakwah maupun terkait potret dakwah kedua organisasi keagamaan terbesar di Indonesia ini. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan teknik pengumpulan data dilakukan dengan studi pustaka dan melakukan pengamatan terhadap dakwah keduanya di jejaring facebook. Data yang digunakan pada penelitian ini merupakan data kualitatif yang berpijak dari kajian pustaka dan analisis terhadap media facebook kedua organisasi tersebut. Penelitian menghasilkan simpulan bahwa strategi dakwah NU dan Muhammadiyah di media sosial facebook umumnya masih mengguinakan pola normatif. Pesan-pesan dakwah belum dikemas secara kreatif, dan umumnya masih minim inovasi. Materi dakwah masih berkutat di wilayah akidah, akhlak dan muamalah. Isu-isu kekinian yang membutuhkan kajian dan solusi dari perspektif keislaman masih relatif terbatas.


Keywords


Da'wah; Social Media; Nahdlatul Ulama; Muhammadiyah

Full Text:

PDF

References


Daymon, C. & Holloway, I. (2008). Metode-metode Riset Kualitatif: dalam Public Relations dan Marketing Communications. Yogyakarta: Bentang.

Fakhruroji, M. & Muhaemin, M. (2017). Sikap Akademisi Dakwah terhadap Internet Sebagai Media Dakwah. Jurnal Sosioteknologi, 16(1), 82-93.

Falah, Laila Nadiatul. (2014). Peran Facebook sebagai Media Komunikasi Dakwah Group Jama’ah Muslimin (Hizbullah) eJournal Ilmu Komunikasi, 2 (1): 388-400

Khoiri, M. (2014). Dakwah melalui Jejaring Sosial Facebook KH Abdullah Gymnasiar. Thesis. Department of Islamic Communication and Broadcasting, UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta.

Kriyantono, R, (2007). Teknik Praktis Riset Komunikasi, Jakarta: Kencana.

Mathar, J. (2008). Perbandingan Strategi Dakwah Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama Ranting Sawangan Baru, Thesis. Department of Islamic Communication and Broadcasting, UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta.

Muhaemin, Enjang. (2017). Dakwah Digital Akademisi Dakwah. Ilmu Dakwah: Academic Journal for Homiletic Studies, 11(2), 341-356.

Moleong, Lexy J. (2005). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Pardianto. (2013). Meneguhkan Dakwah melalui New Media. Jurnal Komunikasi Islam, 3(1), 22-47.

Suherdiana, D. (2009). Model Dakwah Fardiyah Tarekat Qodiriyah wa Naqsabandiyah Ilmu Dakwah: Academic Journal for Homiletic Studies, 4(14), 689-698.




DOI: https://doi.org/10.15575/idajhs.v12i2.6176

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Editorial Office:

4th Floor, Building of Da'wah and Communication Faculty, UIN Sunan Gunung Djati, Bandung Jl. AH. Nasution No. 105 Cipadung Cibiru Bandung 40614

Telp. (022) 7810788 Fax. (022) 7810788

E-mail: jurnal.ilmudakwah@uinsgd.ac.id

View My Stats