PENGARUH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI TERHADAP REMAJA ISLAM (Studi Kasus di Kampung Citeureup Desa Sukapada)


Dian Radiansyah(1*)

(1) UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Abstrak

Teknologi membawa dampak luas bagi kehidupan pada tingkat praktis. Pada tingkat teoritis teknologi mempengaruhi pola berpikir—yang pada giliranya juga berdampak pada tindakan. Perubahan yang dibawa oleh teknologi tidak hanya mempengaruhi kehidupan di pusat kota, meliankan juga masuk ke pedesaan. Di satu sisi teknologi membawa pemerataan informasi—dalam bentuk demokratisasi data dan informasi—di sisi lain ia mempengaruhi bukan saja pola interaksi manusia, melainkan kesadaran beragama. Dalam Islam, sumber informasi disediakan oleh otoritas dengan kualifikasi khusus. Sementara teknologi membuat otoritas jadi transparan. Fenomena keagamaan yang muncul ke permukaan beragam sesuai dengan tingkat paparan teknologi yang terjadi di lingkungan tersebut. Inilah yang menjadi landasan utama penelitian mengenai dampak teknologi pada sikap beragama, khususnya pada studi kasus di remaja Islam kampung Citereup desa Sukapada. Penulis menemukan sejumlah temuan menarik yang mengindikasikan adanya pergeseran pemahaman berkenaan dengan aspek fundamental dalam Islam yang sebelumnya berpusat pada otoritas ke arah tekno-teologis dalam bentuk dan ekses-eksesnya yang baru.


Keywords


Dampak Teknologi, Islam, Pergeseran Subjek

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Ahmad Munir, 2010, Teologi Dinamis, STAIN Pro PRESS: Ponorogo.

Amsal Bakhtiar, 2016, Filsafat Ilmu, Rajawali Pers: Jakarta.

Anshari, Hafi, 1991, Dasar-dasar Ilmu Jiwa Agama, Surabaya, Usaha Nasional.

Beni Ahmad Saebani, 2007, Sosiologi Agama, Bandung: Refika Aditama.

H. Machasin, 2003, Islam Teologi Aplikatif, Pustaka Alief: Yogyakarta.

Harun Nasution, 2002, Teologi Islam; Aliran-aliran Sejarah Analisa Perbandingan, UI Press: Jakarta.

Hendro Puspita, 1983, Sosiologi Agama, Kanisius: Yogyakarta.

Jalaluddin Rahmat, 2001 Psikologi Agama Edisi Revisi, Raja Grafindo Persada: Jakarta.

Kazuo Shimogaki, 1993, Kiri Islam: Antara Modernisme dan Postmodernism, LkiS: Yogyakarta.

Kuntowijoyo, 1994, Dinamika Sejarah Umat Islam Indonesia, Shalahudin Press: Yogyakarta.

Muhammad In’am Esha, 2008, Teologi Islam; Isu-isu Kontemporer, UIN-Malang Press: Malang.

Murtadha Mutahhari, 1998, Fitrah penerjemah H. Afif Muhammad, Lentera: Jakarta.

Musa Asy’ari, 1999, Filsafat Islam, Nabi Dalam Berfikir, LESFI: Yogyakarta.

Nur Ghufron, Rini Risnawati, 2011, Teori-teori Psikologi, Ar-Ruzz Media: Yogyakarta.

Nurcholis Madjid, 1989, Aktualisasi Ajaran Aswaja, dalam Islam Indonesia Menatap Masa Depan, P3M: Jakarta.

Poedjawiyatna, 1996, Etika Filsafat Tingkah Laku, PT. Rineka Cipta: Jakarta.

Poedjawiyatna, 2003, Etika Filsafat Tingkah Laku, Jakarta: Rineka Cipta.

Purwadaminta, 2003, Kamus Besar Bahasa Indonesia Terbaru, Amalia Surabaya: Surabaya.

Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, 2005, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Persero Penerbitan dan Percetakan Balai Pustaka: Jakarta.

Rohmalina Wahab, 2015, Psikologi agama, Jakarta: Raja Grafindo.

Saifuddin Azwar, 2010, Sikap Manusia, Pustaka Pelajar: Yogyakarta.

Surajiyo, 2007, Ilmu Filsafat Suatu Pengantar, PT Bumi Aksara: Jakarta.

Zakiah Daradjat, , 1970 Ilmu Agama,Bulan Bintang: Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.15575/jaqfi.v3i2.9568

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


JAQFI: Jurnal Aqidah dan Filsafat Islam

Fakultas Ushuluddin, UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Email: jaqfi@uinsgd.ac.id

e-Issn: 2714-9420

p-Issn: 2541-352X


 


INDEKS

Google Scholar Hasil gambar untuk index copernicus

 

______________

 

View MyStat View MyStat