PEMAHAMAN STANDAR PROSES: TANTANGAN BAGI GURU PAI DI MADRASAH ALIYAH YAPIKA KERSAMANAH GARUT


Cecep Hilmi Nurdin(1*), Chaerul Rochman(2), Ida Farida Ch(3), Karman Karman(4)

(1) UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(2) UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(3) UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(4) UIN Sunan Gunung Djati Bandung, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Standar proses merupakan sumber pada perkembangan proses belajar yang berlaku untuk peserta didik dalam mencapai kompetensi standar proses. Standar proses adalah salah satu dari standar nasional pendidikan(SNP), ketentuan aplikasi dalam aturan yang diberlakukan pemerintah dalam kurikulum. Dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif yaitu metode penelitian yang mendeskripsikan data dikuti dengan penafsiran atau pemaparan dari ketercapaian standar proses  di madrasah. Madrasah Aliyah YAPIKA Kersamanah Garut, merupakan salah satu madrasah di bawah Pemerintah Kementrian Agama Kabupaten Garut. Madrasah Aliyah YAPIKA Kersamanah Garut memiliki pendidik yang konsen mengajar dalam mata pelajaran Pendidikan Agama Islam(PAI) dan mata pelajaran non Pendidikan Agama Islam(PAI). Dalam pemeliharaan kualitas pendidikan, ketetapan pada fungsi dan tujuan pendidikan, maka dari itu kurikulum, proses belajar, ataupun pengelolaan yang ada di Madrasah Aliyah YAPIKA Kersamanah semuanya harus bersandar pada Standar Nasional Pendidikan(SNP). Oleh karena itu, karena standar proses merupakan salah satu standar nasional pendidikan(SNP), untuk mencapai hal tersebut perlu adanya analisa pencapaian standar proses yang dilakukan terhadap guru PAI dan non PAI di MA YAPIKA Kersamanah. Artikel ini memiliki tujuan untuk mengetahui ketercapaian standar proses pendidikan di Madrasah Aliyah Kersamanah Garut, penelitian ini berpusat dalam mengkaji indikator-indikator yang pada saat ini belum berjalan secara optimal.

Full Text:

PDF

References


Atika, A., Sudana, I. M., & Basyirun, B. (2017). Analisis Kesenjangan Pelaksanaan Standar Proses pada Pembelajaran Produktif di SMK. Journal of Vocational and Career Education, 2(1), Article 1. https://doi.org/10.15294/jvce.v2i1.10912

Bachri, B. S. (2010). MEYAKINKAN VALIDITAS DATA MELALUI TRIANGULASI PADA PENELITIAN KUALITATIF (No. 1). 1, 17.

BAN SM. (2017). Perangkat Akreditasi SMA/MA. Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah. https://bansm.kemdikbud.go.id/unduh/get/53

BSNP. (n.d.). STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN. STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN. https://bsnp-indonesia.org/standar-nasional-pendidikan/

Cahyono, L. E., Wibowo, S. B., & Murwani, J. (2015). ANALISIS PENERAPAN 8 STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN PADA SMP NEGERI 2 DOLOPO KABUPATEN MADIUN. Assets: Jurnal Akuntansi dan Pendidikan, 4(2), 161. https://doi.org/10.25273/jap.v4i2.684

Kartowagiran, B., & Jaedun, A. (2016). Model asesmen autentik untuk menilai hasil belajar siswa sekolah menengah pertama (SMP): Implementasi asesmen autentik di SMP. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 20(2), 131–141. https://doi.org/10.21831/pep.v20i2.10063

Keresnawati, A. A., Marhaeni, A., & Jampel, N. (2015). STUDI EVALUASI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN YANG MENGACU PADA STANDAR PROSES DI SLB NEGERI GIANYAR. 5(1), 9.

Mukarramah, U., Juanda, A., & Fitriah, E. (2015). ANALISIS STANDAR PROSES PEMBELAJARAN BIOLOGI KELAS X DI SMA NEGERI 1 MAJALENGKA TAHUN PELAJARAN 2014/ 2015. 5, 18.

Prasojo, L. D., Kande, F. A., & Mukminin, A. (2018). Evaluasi pelaksanaan standar proses pendidikan pada SMP Negeri di Kabupaten Sleman. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 22(1), 61–69. https://doi.org/10.21831/pep.v22i1.19018

Ratmawati, & Tolla, I. (n.d.). ANALISIS PEMENUHAN 8 STANDAR NASIONAL PENDIDKAN PADA SMP NEGERI DI SULAWESI SELATAN. 1–8.

Rohman, F. (2017). Pendidikan Spiritual Berbasis Tarekat bagi Pecandu Narkoba (Studi Kasus di Pondok Pesantren As-Stressiyah Darul Ubudiyah Sejati Sejomulyo Juwana Pati). Jurnal Pendidikan Agama Islam (Journal of Islamic Education Studies), 5(2), 161. https://doi.org/10.15642/jpai.2017.5.2.161-180

Shabir U, M. (2015). KEDUDUKAN GURU SEBAGAI PENDIDIK. AULADUNA, 2(2), 222.

Stepanili, D., Rochman, C., & Samsul, B. (2019). Analisis Ketercapaian Indikator Standar Proses Di Sekolah Menengah Pertama. ETHOS (Jurnal Penelitian dan Pengabdian), 7(2), 254–260. https://doi.org/10.29313/ethos.v7i2.4576

Sumarsono, A. (2018). PERSEPSI GURU MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) DALAM MENERAPKAN KURIKULUM 2013 DI KABUPATEN MERAUKE. 10(2), 15.

Wicaksono, Grahito, A., & Jumanto. (2018). PENYUSUNAN SOAL TES KURIKULUM KTSP BAGI GURU SD DJAMA’ATUL ICHWAN PROGRAM UTAMA SURAKARTA. ADIWIDYA, II(2), 1–5. http://dx.doi.org/10.33061/awpm.v2i2.2514

Zacky AR, A. (2016). KODE ETIK GURU DALAM MENINGKATKAN PROFESIONALISME PENDIDIK; REAKTUALISASI DAN PENGEMBANGAN KODE ETIK GURU DI MADRASAH ALIYAH DARUL AMIN PAMEKASAN. Jurnal Pendidikan Agama Islam (Journal of Islamic Education Studies), 4(2), 271. https://doi.org/10.15642/jpai.2016.4.2.271-292.




DOI: https://doi.org/10.15575/jipai.v1i1.10484

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 JIPAI: Jurnal Inovasi Pendidikan Agama Islam



Jurnal Inovasi Pendidikan Agama Islam (JIPAI) licensed by Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0

INDEXING IN: 

 


Editorial Office:

Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) S2 Program Pascasarjana UIN SGD Bandung
Jalan Cimencrang, Panyileukan, Cimencrang, Gedebage
Kota Bandung, Jawa Barat 40292
Phone: 022-7802276