Pengaruh Project Based Learning Model Berbantuan Canva terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMA


Fityahti Hilya Utami(1), Andik Purwanto(2*), Rosane Medriati(3), Siti Rihhadatul Aisya(4)

(1) Universitas Bengkulu, Indonesia
(2) Universitas Bengkulu, Indonesia
(3) Universitas Bengkulu, Indonesia
(4) Universiti Teknonogi Malaysia, Malaysia
(*) Corresponding Author

Abstract


Berpikir kritis merupakan salah satu kecakapan yang harus dimiliki siswa di kelas, bermacam model pembelajaran kurikulum 2013 dapat menjadi penunjangnya. Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui pengaruh Project Based Learning Model berbantuan Canva terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada materi Fluida Dinamis. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif dengan desain nonequivalent control group. Populasi yang terlibat yaitu kelas XI IPA 5 28 siswa sebagai kelas eksperimen yang diberi perlakuan dan kelas XI IPA 6 berjumlah 28 siswa sebagai kelas Kontrol. Uji t-test dan N-gain sebagai  uji hipotesis penelitian. Hasil uji t-test pada SPSS 0,000 > α = 0,05 menunjukkan hipotesis Ha di terima dan Ho di tolak. Hasil N-gain sebesar 0,74 dimana interpretasi tergolong tinggi. Dapat disimpulkan terdapat bukti nyata adanya pengaruh project based learning berbantuan canva terhadap kemampuan berpikir kritis siswa di SMAN 7 Kota Bengkulu pada materi Fluida Dinamis.


Keywords


Project Based Learning Model;Berpikir Kritis;Canva

References


Arini, W., Juliadi STKIP PGRI Lubuklinggau, F., Mayor Toha Kel Air Kuti Kota Lubuklinggau, J., & Selatan, S. (2018). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Pada Mata Pelajaran Fisika Untuk Pokok Bahasan Vektor Siswa Kelas X Sma Negeri 4 Lubuklinggau, Sumatera Selatan. Berkala Fisika Indonesia, 10(1), 1–11.

BP, A. R., Munandar, S. A., Karlina, Y., & Yumriani. (2022). Pengertian Pendidikan, Ilmu Pendidikan Dan Unsur-Unsur Pendidikan. Al Urwatul Wutsqa: Kajian Pendidikan Islam, 2(1), 1–8.

Facione, P. A. (2020). Permission to Reprint for Non-Commercial Uses Critical Thinking: What It Is and Why It Counts. Insight Assesment, 1–31.

Hake, R. R. (1998). Interactive-engagement versus traditional methods: A six-thousand-student survey of mechanics test data for introductory physics courses. American Journal of Physics, 66(1), 64–74. https://doi.org/10.1119/1.18809

Insyasiska, D., Zubaidah, S., & Susilo, H. (2015). Pengaruh Project Based Learning Terhadap Motivasi Belajar, Kreativitas, Kemampuan Berpikir Kritis, Dan Kemampuan Kognitif Siswa Pada Pembelajaran Biologi. Jurnal Pendidikan Biologi, 7(1), 9–21.

Karim, N. (2015). Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Dengan Menggunakan Model Jucama Di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 92–104.

Khaeruddin. (2019). Analisis keterampilan berpikir kritis pada Kompetensi Dasar Kurikulum 2013 Mata Pelajaran Fisika SMA. Dalam Khaeruddin, Bunga Dara Amin, & Jasruddin (Ed.), Prosiding Seminar Nasional Lembaga Penelitian Universitas Negeri Makassar (hlm. 178–181).

Khairani Astri, E., Siburian, J., & Hariyadi, B. (2022). Pengaruh Model Project Based Learning terhadap Keterampilan Berpikir Kritis dan Berkomunikasi Peserta Didik. BIODIK, 8(1), 51–59. https://doi.org/10.22437/bio.v8i1.16061

Luzyawati, L. (2017). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Sma Materi Alat Indera Melalui Model Pembelajaran Inquiry Pictorial Riddle. 5(2), 9–21.

Mabruroh, M. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Project Based Learning Pada Mata Pelajaran IPA Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas VI SD Negeri Margorejo VI Surabaya. Child Education Journal, 1(1), 28–35.

Martati, B. (2022). Penerapan Project Based Learning Dalam Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Conference of Elementary, 14–22. https://ditpsd.kemdikbud.go.id

Ni’mah, N. (2022). Analisis Indikator Berpikir Kritis Terhadap Karakter Rasa Ingin Tahu Dalam Kurikulum 2013. Anterior Jurnal, 22(1), 118–125.

Nosela, S., Siahaan, P., & Suryana, I. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Level Of Inquiry Dengan Virtual Lab Terhadap Keterampilan Proses Sains Peserta Didik Sma Pada Materi Fluida Statis. Journal of Teaching and Learning Physics, 6(2), 101–109. https://doi.org/10.15575/jotalp.v6i2.11018

Nugraha, A. J., Suyitno, H., & Susilaningsih, E. (2017). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Ditinjau dari Keterampilan Proses Sains dan Motivasi Belajar melalui Model PBL. Journal of Primary Education, 6(1), 35–43. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jpe

Nuryanti, A., Yuliati, L., & Suyudi, A. (2021). Pengaruh project based learning Terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik Pada materi optik geometris SMA Laboratorium UM. Jurnal MIPA dan Pembelajarannya, 1(7), 539–547. https://doi.org/10.17977/um067v1i7p539-547

Purbonugroho, H., Wibowo, T., & Kurniawan, H. (2020). Analisis Berpikir Kritis Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Open Ended Matematika. MAJU, 7(2), 53–62.

Qonita, A. G., & Handayani, S. L. (2023). Pengaruh Model Project Based Learning Berbantuan Wordwall terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Materi Gaya Gravitasi pada Kelas IV SDN Ciracas 10 Pagi. Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Budaya, 9(3), 867–874. https://doi.org/10.32884/ideas.v9i3.1445

Rahardhian, A. (2022). Pengaruh Pembelajaran Pjbl Berbasis Stem Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Listrik Dinamis. Jurnal Inovasi Penelitian dan Pembelajaran Fisika, 3(1), 1–9. https://doi.org/10.26418/jippf.v3i1.50882

Setiyana, A., Septiana, I., & UPGRIS Semarang, P. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Menggunakan Model Pbl Berbantu Aplikasi Canva Di Kelas V SD. Jurnal Pendidikan & Pembelajaran Sekolah Dasar, 2(2), 269–277. https://ojs.unm.ac.id/jppsd/index

Sevtia, A. F., Taufik, M., & Doyan, A. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Fisika Berbasis Google Sites untuk Meningkatkan Kemampuan Penguasaan Konsep dan Berpikir Kritis Peserta Didik SMA. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(3), 1167–1173. https://doi.org/10.29303/jipp.v7i3.743

Suci, S., Siburian, J., & Yelianti, U. (2022). Implementasi Model Project Based Learning Berbasis Flipped Classroom Dan Pengaruhnya Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis. Edu Sains : Jurnal Pendidikan Sains dan Matematika, 10(2), 110–119.

Sugiyono. (2022). Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Sulastri, & Cahyani, G. P. (2021). Pengaruh Project Based Learning dengan Pendekatan STEAM Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis pada Pembelajaran Online di SMK Negeri 12 Malang. Jurnal Pendidikan Akutansi (JPAK), 9(3), 372–379.

Surwuy, G. S., & Harmusial, A. D. (2023). 71 | Ageng Satria Pamungkas 1 dan Hari Diana 2. Pengembangan Media Cerita Bergambar dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Nyaring pada Siswa Kelas I Sekolah Dasar Pengembangan Project Based Learning Dalam Meningkatkan Kreativitas Belajar Anak. TULIP: Tulisan Ilmiah Pendidikan, 12(1), 70–76. https://jurnal.ubest.ac.id

Syahrir, A. P., Zahirah, S. P., & Salamah, U. (2023). Pemanfaatan Aplikasi Desain Grafis Canva dalam Pembelajaran Multimedia di SMA Negeri 1 Taman. Prosiding Seminar Nasional, 732–742.

Tyastirin, Esti, & Hidayati I. (2017). Statistik Parametrik Untuk Penelitian Kesehatan. UIN Sunan Ampel.




DOI: https://doi.org/10.15575/jotalp.v9i1.31427

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Journal of Teaching and Learning Physics indexed by: