Ruang Fungsi Terintegralkan p Berbobot


Muhammad Jakfar(1*)

(1) Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Pada artikel [2], telah berhasil didefinisikan suatu hasil kali dalam berbobot pada ruang L^p(X) untuk p>2. Oleh karena itu, inilah pertamakali kita pandang ruang L^p(X) untuk p>2 sebagai ruang hasil kali dalam. Dalam artikel ini, kita akan menunjukkan bahwa hasil kali dalam berbobot terdefinisi pada ruang yang lebih besar dari pada L^p(X) . Kita juga akan mempelajari hubungan ruang L^p(X) dengan ruang yang lebih besar tersebut dan menemukan banyak hasil yang menarik lainnya.


Keywords


Hasil kali dalam; ruang L^p (X); bobot

Full Text:

PDF

References


Kreyszig, E., “Introductory Functional Analysis with Applications”, John Wiley & Sons, New York, 1978.

Jakfar, M., Gunawan, H., dan Idris, M., “Hasil Kali Dalam Berbobot pada Ruang L^p (X)”, Prosiding Semnastika 2015 Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika, Unipress Unesa, Surabaya, 2015, pp. 298-304.

Jakfar, M., and Fuad, Y., “Generalized Fourier Transform On p-Integrable Function Spaces”, Proceedings IJCST The 1st International Joint Conference on Science and Technology, Universitas Pambangunan Nasional Veteran Jawa Timur, Surabaya.

Barberian, S.K., “Introduction to Hilbert Spaces”, Oxford Univ. Press., New York, 1961.

Stein, E.M., and Shakarchi, R., “Real Analisis: Measure Theory, Integration, and Hilbert Spaces”, Princeton Univ. Press., New Jerse, 2005.

A. Sahovic, “Generalized inner product on L^p (X), 1

B. Nath, “Topologies on generalized semi-inner product space”, Compositio Mathematica, 23: 309-316, 1971.




DOI: https://doi.org/10.15575/kubik.v3i1.2732

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Muhammad Jakfar

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Journal KUBIK: Jurnal Publikasi Ilmiah Matematika has indexed by:

SINTA DOAJ Dimensions Google Scholar Garuda Moraref DOI Crossref

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.