PENGARUH MODEL INKUIRI TERBIMBING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI SISTEM EKSKRESI
DOI:
https://doi.org/10.15575/bioeduin.v7i1.2450Keywords:
Model Inkuiri Terbimbing, Berpikir Kreatif, Sistem Ekskresi, SMAN 1 JalancagakAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keterlaksanaan model inkuiriterbimbing, menganalisis kemampuan berpikir kreatif siswa pada materi sistem ekskresi
dengan menggunakan dan tanpa menggunakan model inkuiri terbimbing, menganalisis
pengaruh dan respon model inkuiri terbimbing terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa
pada materi sistem ekskresi. Penelitian dilakukan di kelas XI MIA 1 dan XI MIA 2
SMAN 1 Jalancagak tahun ajaran 2015/2016. Metode penelitian yang digunakan adalah
quasi eksperiment dengan desain, pretest - posttest control group design. Teknik
pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes, dan kuesioner berupa angket.
Hasil penelitian di kelas yang menggunakan model inkuiri terbimbing menghasilkan nila
rata-rata pretest 45,90, posttest 80,00, dan gain 33,86, kelas yang tanpa menggunakan model
inkuiri terbimbing menghasilkan nilai rata-rata pretest 43,85, posttest 74,93 dan gain
31,60. Berdasarkan uji hipotesis diperoleh thitung = 2,20 > ttabel 1,99 dengan a sebesar
0,05 maka H0 ditolak dan Ha diterima. Hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran model
inkuiri terbimbing
Downloads
Published
2017-03-03
How to Cite
Susanti, F. O., Muttaqin, M., & Listiawati, M. (2017). PENGARUH MODEL INKUIRI TERBIMBING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI SISTEM EKSKRESI. Jurnal BIOEDUIN, 7(1), 27–34. https://doi.org/10.15575/bioeduin.v7i1.2450
Issue
Section
Articles
License
Authors who publish in Jurnal BIOEDUIN agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0) License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).