Peningkatan Keaksaraan pada Anak Usia 4-5 Tahun melalui Media Gambar di TPQ Al-Aliyah Rengasdengklok Karawang


Dini Aliyatul Hofifah(1*), Dewi Siti Aisyah(2), Nancy Riana(3)

(1) Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
(2) Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
(3) Universitas Singaperbangsa Karawang, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aktivitas anak dalam penggunaan media gambar variasi dalam meningkatkan keaksaraan pada anak. Penelitian kuantitatif dengan jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilakukan terhadap anak usia 4-5 tahun di TPQ Al-Aliyah Amansari, Kecamatan Rengasdengklok Kabupaten Karawang Jawa Barat. Terdapat 12 orang anak yang dijadikan subjek. Rata-rata mengalami kesulitan dalam mengenal keaksaraan, dalam hal ini minat baca dan mengenal simbol-simbol huruf. Selayaknya PTK, penelitian ini dilakukan melalui empat tahapan yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Penelitian ini berhasil menunjukkan bahwa berdasarkan analisis informasi Siklus I, hanya 43,3% anak yang mengenal keaksaraan melalui media gambar variasi. Namun, Siklus II menunjukkan persentase 75%. Hal ini berarti terjadi peningkatan dalam kemampuan keaksaraan anak usia dini melalui media gambar variasi.


Keywords


Keaksaraan, Media Gambar Variasi

Full Text:

PDF

References


Ardiy, Wiyani, Novan. (2014). Mengelola dan Mengembangkan Kecerdasan Sosial dan Emosi Anak Usia Dini. Yogyakarta: Ar- Ruzz Media.

Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Asyhar, Rayanda. (2012). Kreatif Mengembangkan Media Pembelajaran. Jakarta : Referensi.

Charlesworth, Rosalin. (1990). Math and Science for Young Children. New York: Demar Publisher Inc.

Dalman Dkk. (2014). Keterampilan Membaca. Jakarta: Raja Grafindo.

Daryanto, S.S. (2008). Kamus Bahasa Indonesia Lengkap. Surabaya: Apollo. Departemen Pendidikan

Emzir. (2015). Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif & Kualitatif. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Farhurohman, O. (2017). Hakikat Bermain dan Permainan Anak Usia Dini di Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, Vol. 2 No. 1.

Fitra, E. S. (2012). Peningkatan Kemampuan Membaca Anak Melalui Permainan Melengkapi Huruf Menjadi Kata Taman Kanak-Kanak Al Hikmah Agam. Jurnal Pesona PAUD, 1(1), 13.

Ikawati, E. (2013). Upaya Meningkatkan Minat Membaca pada Anak Usia Dini. Logaritma : Jurnal IAIN Padang, 1(no 02), 1–12.

Nasional. (2003). Undang- undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

Nofianti, R. (2021). Dasar-dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jawa Barat: Edu Publisher.

Sadiman, Arief S. (2000). Media Pendidikan. Jakarta: Seri Pustaka Teknologi Pendidikan.

Safari, M. (2020). Psikologi Pendidikan Anak Usia Dini. Riau: Dotplus Publihser.

Suryana, D. (2016). Stimulasi dan Aspek Perkembangan Anak. Jakarta: Kencana.

Suryana, D. (2021). Pendidikan Anak Usia Dini Teori dan Praktik Pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Zaini, H., & Dewi, K. (2017). Pentingnya Media Pembelajaran untuk Anak Usia Dini. Raudhatul Athfal: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 1 (1), 81–96.




DOI: https://doi.org/10.15575/japra.v5i1.19610

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 JAPRA (Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

JAPRA (Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal) licensed by Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0
Copyright © UIN Sunan Gunung Djati Bandung

INDEXING IN: 

 

   


Editorial Office:

Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Tarbiyah dan Kegurua, UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Jalan Soekarno-Hatta, Cimencrang, Gedebage
Kota Bandung, Jawa Barat 40292