Peran Lingkungan Dan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Pembentukan Karakter Anak Usia Dini


Atik Latifah(1*)

(1) UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Anak usia dini merupakan masa keemasan golden age period bagi perkembangan seluruh aspek dalam kehidupannya baik itu perkembangan fisik, kognitif, sosial emosional dan pembentukan karakter pada anak. Pada pembentukan karakter anak usia dini ini membutuhkan peran penting pola asuh orang tua yang mana peran orang tua ini merupakan pilar utama dalam Pendidikan anak usia dini, karakter pada anak usia dini bisa berkembang dengan mendapatkan stimulus yang baik begitu pula sebaliknya bila stimulus yang buruk diberikan maka hal tersebut akan membentuk karakter yang buruk bagi anak usia dini, karena anak usia dini memiliki sikap yang spontan yang belum bisa membedakan perilaku baik maupun perilaku yang buruk. Adapun pengaruh dari luar yang bisa membentuk karakter pada anak usia dini yaitu pegaruh lingkungan, lingkungan sendiri terbagi atas tiga bagian yaitu lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif. Adapun beberapa teknik pengumpulan data yang peneliti lakukan pada penelitian ini, yang diantaranya adalah observasi terstruktur, wawancara semi-terstruktur dengan menggunakan schedule questioner atau interview guide yang digunakan dalam melakukan wawancara dengan sumber penelitian.

Keywords


Lingkungan, Pola Asuh, Karakter

Full Text:

PDF

References


Astuti, R., & Aziz, T. (2019). Integrasi Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini di TK Kanisius Sorowajan Yogyakarta. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 294. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i2.99

Hasanah, U. (2016). Pola asuh orangtua dalam membentuk karakter anak. Elementary: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 2(2), 72–82.

Horton. (1999). Sosiologi (Edisi Keen). Erlangga.

Isaac. (2010). Brigining the Montessori Approach to Your Early Years Practice. Routledge.

Jessicasari, A., & Hartati, S. C. Y. (2014). Pengaruh Pola Asuh Orang Tua dan Lingkungan Sekolah terhadap Kedisiplinan Siswa Dalam Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (Studi pada kelas XI di SMAN 3 Sidoarjo). Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 02(03), 661–666. http://ejournal.unesa.ac.id/index.php-pendidikan-jasmani/issue/archive

Kartono, K. (1995). Psikologi Anak. Mandar Maju.

Langgulung, H. (2004). Pendidikan Islam Dalam Abad Ke 21. PT Pustaka Al-husna Baru.

Mathew, M. B., & Huberman, M. (1992). Analisis Data Kualitatif Buku Sumber Tentang Metode-Metode Baru. UIP.

Mutmainnah, M. (2019). Lingkungan Dan Perkembangan Anak Usia Dini Dilihat Dari Perspektif Psikologi. Gender Equality: International Journal of Child and Gender Studies, 5(2), 15. https://doi.org/10.22373/equality.v5i2.5586

Puspitasari, R., Hastuti, D., & Herawati, T. (2015). Pengaruh Pola Asuh Disiplin Dan Pola Asuh Spiritual Ibu Terhadap Karakter Anak Usia Sekolah Dasar. 2, 208–218. https://doi.org/10.21831/jpk.v0i2.8624

Riati, I. K. (2016). Pengaruh Pola Asuh Orangtua Terhadap Karakter Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan, 4(2).

Robbiyah, R., Ekasari, D., & Witarsa, R. (2018). Pengaruh Pola Asuh Ibu terhadap Kecerdasan Sosial Anak Usia Dini di TK Kenanga Kabupaten Bandung Barat. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(1), 74. https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i1.10

Sinaga, R. (2018). Pendidikan Karakter pada Anak Usia Dini. Societas Dei: Jurnal Agama Dan Masyarakat, 5(2), 180. https://doi.org/10.33550/sd.v5i2.89

SKM, N. M. (2019). Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Kenakalan Remaja. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Yusuf, M., & Jurniati. (2018). Pengaruh Pendidikan bagi Perkembangan Anak Usia Dini. Tunas Cendekia, 1(1), 31–38. https://ejournal.iainpalopo.ac.id/index.php/tunascendekia/article/view/375




DOI: https://doi.org/10.15575/japra.v3i2.8785

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 JAPRA (Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

JAPRA (Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal) licensed by Lisensi Internasional Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0
Copyright © UIN Sunan Gunung Djati Bandung

INDEXING IN: 

 

   


Editorial Office:

Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Tarbiyah dan Kegurua, UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Jalan Soekarno-Hatta, Cimencrang, Gedebage
Kota Bandung, Jawa Barat 40292