PROBLEM POSING: UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN PRESTASI BELAJAR FISIKA SISWA


Sujito Sujito(1), Ika Rahmania(2*), Hestiningtyas Yuli Pratiwi(3), Dwi Haryoto(4)

(1) ,  
(2) ,  
(3) ,  
(4) ,  
(*) Corresponding Author

Abstract


Siswa di salah satu Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Kota Malang memiliki daya nalar, inovasi, dan kemampuan komunikasi yang rendah. Hal ini ditunjukkan oleh sebagian besar siswa tidak mampu mencapai nilai SKM dan tidak memperhatikan saat teman melakukan presentasi. Berdasarkan observasi, siswa yang tidak mencapai nilai SKM adalah 68 %. Solusi yang diterapkan untuk memecahkan masalah ini adalah menerapkan pembelajaran dengan pendekatan problem posing. Proses pembelajaran ini diharapkan mampu meningkatkan kemampuan komunikasi dan prestasi belajar siswa. Pembelajaran yang diterapkan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah problem posing. Data dikumpulkan melalui observasi dan hasil tes formatif pada setiap akhir siklus. Keterlaksanaan pendekatan problem posing mengalami peningkatan dari siklus I sebesar 80% menjadi 90% pada siklus II. Kemampuan komunikasi siswa juga mengalami peningkatan, yang pada siklus I sebesar 67,6% dengan kriteria cukup, meningkat pada siklus II menjadi 75% dengan kriteria baik. Sementara untuk prestasi belajarpun mengalami peningkatan, pada siklus I rata-ratanya sebesar 69,7 dan pada siklus II naik rata-ratanya menjadi 85,7

References


Otero V Pollock S and Finkelstein N, 2010 A physics department’s role in preparing physics teachers: The Colorado learning assistant model Am. J. Phys. 78, 11 p. 1218–1224.

Ismayani A, 2016 Pengaruh Penerapan STEM - Project-Based Learning Terhadap Kreativitas Matematis Siswa SMK Indones. Digit. J. Math. Educ. 3 p. 264–272.

Martin D S, 1989 Restructuring Teacher Education Programs for Higher-Order Thinking Skills J. Teach. Educ. 40, 3 p. 2–8.

Feinstein N W and Kirchgasler K L, 2015 Sustainability in Science Education? How the Next Generation Science Standards Approach Sustainability, and Why It Matters Sci. Educ. 99, 1 p. 121–144.

Barak M, 2017 Science Teacher Education in the Twenty-First Century: a Pedagogical Framework for Technology-Integrated Social Constructivism Res. Sci. Educ. 47, 2 p. 283–303.

Care E Griffin P and Wilson M, 2018 Assessment and Teaching of 21st Century Skills Springer International Publishing AG.

Martuti R and Diantoro M, 2013 Pengaruh Pembelajaran Open Inquiry Terhadap Prestasi Belajar Fisika Ditinjau dari Kerja Ilmiah Siswa SMA Negeri 1 Blitar Foton, J. Fis. dan Pembelajarannya 17, 1 p. 31–40.

Alshamali M A and Daher W M, 2016 Scientific Reasoning and Its Relationship with Problem Solving: the Case of Upper Primary Science Teachers Int. J. Sci. Math. Educ. 14, 6 p. 1003–1019.

Bollen L et al., 2016 penyelidikan kualitatif menjadi siswa ’ penggunaan divergensi dan keriting di elektromagnetisme II . THE KONSEPTUAL BLENDING KERANGKA 134 p. 1–14.

N.S. Rajendran, 2002 Restructuring Teacher Education Programs To Teach Higher-Order Thinking Skills Pap. Present. Univ. Pendidik. Sultan Idris Int. Teach. Educ. Conf. 2002, Kuala Lumpur, Malaysia p. 1–10.

CRESWELL J W, 2009 RESEARCH DESIGN: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches 3rd Ed. United States of America: New York: SAGE Publications, Inc.

Sinambela P N J M, 2013 Kurikulum 2013 dan Implementasinya Dalam Pembelajaran Gener. Kampus 6, 2 p. 17–29.

Syarifudin S, 2012 Implementation Of Guided-Inquiry Learning Model To Promote Metacognitive Self-Regulation On Buffer Material For Student Grade XI-IPA 1 SMAN 1 Manyar Gresik 1, 1 .




DOI: https://doi.org/10.15575/jotalp.v5i1.5692

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Journal of Teaching and Learning Physics indexed by: