Manajemen Strategi Pelayanan Prima PT. Dago Wisata Internasional dalam Meningkatkan Kepuasan Jemaah Haji dan Umrah


Sheila Novila(1*), Abdul Mujib(2)

(1) UIN Sunan Gunung Djati, Indonesia
(2) UIN Sunan Gunung Djati, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui manajemen strategi pelayanan prima dalam meningkatkan kepuasan jamaah PT. Dago Wisata Internasional Kota Bandung dengan menggunakan konsep dari strategi yakni formulasi, implementasi, dan evaluasi strategi pelayanan. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini, yakni metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa konsep dari manajemen strategis yang diterapkan oleh PT. Dago Wisata Internasional dalam meningkatkan kepuasan jamaah meliputi: Pertama, formulasi mencakup visi dan misi, tujuan, strategi, kebijakan, serta legalitas dari PT. Dago Wisata Internasional. Kedua, implementasi dalam penyelenggaraan layanannya yang berupa fasilitas, regulasi layanan, dan penerapan prinsip pelayanan prima A3 (attitude, attention, dan action). Ketiga, berdasarkan hasil evaluasi dapat dikatakan bahwa PT. Dago Wisata Internasional sudah menerapkan konsep manajemen strategis dengan baik serta sudah mencapai target yang telah ditetapkan perusahaan mengenai standar minimal kepuasan jamaah selaku pelanggan.


Keywords


Strategi; Pelayanan; Kepuasaan Pelanggan; Haji; Umrah

Full Text:

PDF

References


Anggito, A. & Setiawan, J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Sukabumi: CV. Jejak.

Barata, A. A. (2004). Dasar-Dasar Pelayanan Prima. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

David, F. R. (2004). Manajemen Strategis: Konsep-Konsep (9 ed.). Jakarta: PT. Indeks Kelompok Gramedia.

Fattah, N. (2016). Manajemen Stratejik Berbasis Nilai. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Herlambang, S. (2010). Public Relations and Customer Services. Yogyakarta: Gosyen Publishing.

Kasmir. (2005). Etika Customer Service. Jakarta: PT. Grafindo Persada.

Novianto, E. (2019). Manajemen Strategis. Yogyakarta: Deepublish.

Rahmayanty, N. (2013). Manajemen Pelayanan Prima. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Rangkuti, F. (2017). Customer Care Excellent. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Saladin, D. (2003). Manajemen Strategi dan Kebijakan Perusahaan. Bandung: Linda Karya.

Umam, K. (2015). Manajemen Organisasi. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Wildayati. R., Rahman, A., & Solahudin. D. (2017). Optimalisasi Pelayanan Haji dalam Meningkatkan Kepuasan Jamaah dalam Tadbir: Jurnal Manajemen Dakwah, (4). 381-398.




DOI: https://doi.org/10.15575/mjhu.v1i2.26450

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




 

 

 

 

 

 

 


Editorial Office:
S1 Program Studi Manajemen Haji dan Umrah
Fakultas Dakwah dan Komunikasi
UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Jalan A.H. Nasution No. 105, Cibiru
Bandung, Jawa Barat, Indonesia, 40614
Phone: 022- 7802276